Konten dari Pengguna

Cara Pesan Hotel di Tiket.com yang Mudah, Bisa Lewat HP

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
12 September 2022 21:24 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Pesan Hotel di Tiket.com , Foto/Unsplash/Marten Bjork
zoom-in-whitePerbesar
Cara Pesan Hotel di Tiket.com , Foto/Unsplash/Marten Bjork
ADVERTISEMENT
Cara pesan hotel di Tiket.com sekarang sudah lebih mudah dan sangat membantu orang-orang yang ingin berlibur dan memilih hotel. Pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan aplikasi Tiket.com, disini kalian bisa memilih hotel sesuai dengan keinginan kalian.
ADVERTISEMENT
Di aplikasi Tiket.com ini, pengguna tidak hanya dapat memesan hotel saja, aplikasi ini dapat juga digunakan untuk membeli iket kereta api dengan cara online, hanya menggunakan handphone saja.

Cara Pesan Hotel di Tiket.com

Cara Pesan Hotel di Tiket.com, Foto/Unsplash/Yuliya Pankevich
Tiket.com adalah perusahaan perdagangan elektronik dan agen perjalanan daring yang menyediakan layanan pemesanan hotel, vila dan apartemen, tiket pesawat, tiket kereta api, penyewaan mobil, tiket konser, dan tiket aktivitas yang berbasis aplikasi dan situs web untuk desktop dan mobile.
Berikut informasi mengenai cara pesan hotel di Tiket.com yang mudah dan praktis.

Memesan Hotel di Tiket.com

Dikutip dari www.tiket.com, Berikut langkah-langkah untuk memesan hotel di aplikasi Tiket.com yang mudah dan praktis:
ADVERTISEMENT
Berikut langkah-langkah untuk memesan hotel di aplikasi tiket.com dan bayar di tempat:

Metode Pembayaran yang ada di Tiket.com

Tiket.com memiliki beberapa metode pembayaran yang memudahkan kalian untuk bertransaksi. Beberapa metode pembayaran tiket.com meliputi kartu kredit, kartu debit, transfer online, virtual account, pembayaran instan, gerai retail, paylater tiket.com.
Nah jadi itulah informasi mengenai cara pesan hotel di Tiket.com yang mudah dan praktis. Selamat mencoba! (MNDA)