Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.1
Konten dari Pengguna
Daftar Aman Resorts di Dunia yang Dikenal Memiliki Pelayanan Luar Biasa
13 April 2024 9:30 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Aman resorts di dunia terkenal dengan pelayanan luar biasa dan pengalaman menginap yang eksklusif. Dengan properti yang terletak di lokasi-lokasi paling indah dan terpencil di seluruh dunia, seluruh resort ini telah menjadi sinonim dengan privasi, kemewahan, dan pengalaman yang tak terlupakan.
ADVERTISEMENT
Dari vila pribadi hingga tenda mewah, setiap resor dirancang untuk menyatu dengan lingkungan sekitarnya sambil menyediakan fasilitas dan layanan yang prima. Ketenaran ini dibuktikan dengan ulasan positif dari media terkemuka dan tingkat kepuasan tamu yang tinggi, yang mencerminkan komitmen Aman terhadap kualitas dan kepuasan tamu.
Daftar Aman Resorts di Dunia, Termasuk yang Akan Segera Dibuka
Berikut ini adalah daftar lengkap Aman resorts di dunia, dikutip dari situs resmi aman.com beserta negara lokasinya. Ada beberapa di antaranya baru akan dioperasikan tahun 2024 ini, 2025, hingga 2027.
1. Wilayah Amerika dan Karibia
Yang akan segera dibuka:
ADVERTISEMENT
2. Wilayah Eropa dan Afrika
3. Wilayah Asia
Yang akan segera dibuka:
Sekilas Sejarah dan Profil Aman Group
Properti Aman Group biasanya terbatas pada 55 kamar atau kurang. Serangkaian ulasan positif dari media sering memuji layanan istimewa yang ditawarkan, dengan menyediakan enam staf untuk setiap tamu yang menginap.
Akomodasi yang ditawarkan oleh Aman Group umumnya berupa vila, paviliun, atau tenda pribadi, seperti yang terlihat di Aman-i-Khás di India, Amanwana di Indonesia, dan Amanpulo di Filipina. Di dalamnya mencakup fasilitas seperti lounge dan area makan al fresco.
ADVERTISEMENT
Selain itu, Aman Group sangat mengutamakan pelestarian budaya. Di Kamboja, misalnya, Aman mengakuisisi vila yang dibangun pada awal tahun 1960-an oleh Norodom Sihanouk. Meski catatan arsitektural vila itu hilang, sebuah buku wisata lama dengan foto vila tersebut memungkinkan Aman dapat merekonstruksi bangunan tersebut hingga selesai sempurna.
Sejak awal pendiriannya, Aman telah menerima pengakuan yang luas dari banyak majalah dan situs traveling dunia terkemuka. Seperti dari Condé Nast Traveler, Zagat Survey, Gallivanter's Guide, Harper's Hideaway, dan Travel & Leisure.
Aman resorts di dunia selalu berkomitmen untuk menyediakan pengalaman yang tak terlupakan dengan standar pelayanan yang luar biasa. Setiap resort-nya dibuat sedemikian rupa untuk dapat memberikan ketenangan, kemewahan, dan kepuasan maksimal bagi tamunya. (CR)
ADVERTISEMENT