Konten dari Pengguna

Dieng Wonosobo atau Banjarnegara? Ini Jawabannya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
14 Agustus 2024 14:59 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Dieng Wonosobo atau Banjarnegara, Foto hanyalah ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Pexels/Ryoka Vertikal
zoom-in-whitePerbesar
Dieng Wonosobo atau Banjarnegara, Foto hanyalah ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Pexels/Ryoka Vertikal
ADVERTISEMENT
Pertanyaan Dieng Wonosobo atau Banjarnegara kerap kali sering terlintas di pikiran wisatawan yang ingin berkunjung ke Dieng. Dieng merupakan sebuah dataran tinggi yang terletak di Jawa Tengah, sering kali menjadi perbincangan di kalangan para wisatawan.
ADVERTISEMENT
Dieng memang memiliki daya tarik luar biasa yang tidak hanya menawarkan keindahan alam, tetapi juga kekayaan budaya dan sejarah. Dieng menawarkan pengalaman yang tak terlupakan bagi semua pengunjungnya.

Dieng Wonosobo atau Banjarnegara?

Dieng Wonosobo atau Banjarnegara, Foto hanyalah ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Pexels/Creative Vix
Menurut buku Dieng: Data Geografis dan Wacana Umum, Otto Sukatno, CR (2021:2), Dieng atau Dataran Tinggi Dieng secara geografis administratif berada di antara Kabupaten Wonosobo, Kabupaten Banjarnegara, Kabupaten Kendal, dan Kabupaten Batang, semuanya berada di distrik Provinsi Jawa Tengah.
Namun, dataran tinggi Dieng sendiri, secara geografis dan tata struktural makro di bagi ke dalam dua distrik kewilayahan kabupaten, yaitu Dieng di bagian timur atau Dieng wetan masuk ke wilayah administratif Kabupaten Wonosobo. Sedangkan Dieng bagian barat atau yang biasa disebut Dieng kulon masuk ke dalam wilayah administratif Kabupaten Banjarnegara.
ADVERTISEMENT
Namun, bagian wisata Dieng yang lebih populer umumnya berada di wilayah Wonosobo.

Daya Tarik Wisata Dieng

Dieng memiliki tempat wisata yang beragam dan memiliki keunikan tersendiri, di antaranya yaitu:
ADVERTISEMENT
Demikian jawaban mengenai pertanyaan Dieng Wonosobo atau Banjarnegara dan daya tarik wisata Dieng. Semoga penjelasan di atas dapat menjawab dan menarik minat berkunjung ke Dieng untuk wisata bersama keluarga atau teman. (DIA)