Konten dari Pengguna

Harga Tiket Legoland Malaysia dan Cara Membelinya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
19 Desember 2023 15:12 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi Harga Tiket Legoland Malaysia, Foto Unsplash/Mahmud Ahsan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Harga Tiket Legoland Malaysia, Foto Unsplash/Mahmud Ahsan
ADVERTISEMENT
Harga tiket Legoland Malaysia dan cara belinya perlu diketahui calon wisatawan sebelum mengunjunginya. Dengan mengetahui harga tiketnya, calon wisatawan bisa memperkirakan biaya yang dibutuhkan untuk berlibur.
ADVERTISEMENT
Legoland Malaysia adalah sebuah taman hiburan di Iskandar Puteri, Johor, Malaysia. Taman ini sudah dibuka sejak tanggal 15 September 2012. Taman ini mempunyai 40 wahana interaktif, acara, dan atraksi.

Harga Tiket Legoland Malaysia

Ilustrasi Harga Tiket Legoland Malaysia, Foto Unsplash/Esmonde Yong
Berikut merupakan harga tiket Legoland Malaysia dan cara belinya yang harus diketahui wisatawan. Berdasarkan laman resmi legoland.com, terdapat tiga jenis tiket yang berlaku. Adapun ketiga jenis tiket tersebut adalah sebagai berikut:

1. Taman Hiburan 1 Hari

Untuk harga tiket Taman Hiburan 1 Hari, biasanya dijual dengan harga RM199 atau sekitar Rp657.297 an untuk dewasa, tetapi saat ini sedang ada promosi sehingga harganya menjadi RM160 atau sekitar Rp528.480. Untuk anak-anak harga awalnya sebesar RM169 atau sekitar Rp558.207 dan turun menjadi RM136 atau sekitar Rp449.208.
ADVERTISEMENT

2. Taman Ganda 1 Hari

Untuk harga tiket Taman Ganda 1 Hari, biasanya dijual dengan harga RM279 atau sekitar Rp921.537 untuk dewasa dan promo menjadi RM224 atau sekitar Rp739.872. Untuk anak-anak harga awal sebesar RM219 atau sekitar Rp723.357 dan promo menjadi RM176 atau sekitar Rp581.328.

3. Triple-Park 1 Hari

Sedangkan untuk harga tiket Triple-Park 1 Hari, biasanya dijual dengan harga RM339 atau sekitar Rp1.119.717 dan promo menjadi RM272 atau sekitar Rp898.416 untuk dewasa. Untuk anak-anak, harga awal sebesar RM279 atau sekitar Rp921.537 dan promo menjadi RM224 atau sekitar Rp739.872.
Akan tetapi untuk masa berlaku harga promosi belum diketahui kapan berakhirnya. Oleh karena itu, sebelum melakukan pembelian tiket alangkah baiknya memeriksa terlebih dahulu melalui laman resminya, legoland.com.

Cara Beli Tiket Legoland Malaaysia

Ilustrasi Harga Tiket Legoland Malaysia, Foto Unsplash/CK Yeo
Setelah mengetahui harga tiket Legoland Malaysia, ketahui juga tentang cara beli tiketnya.
ADVERTISEMENT
Demikianlah informasi harga tiket Legoland Malaysia dan cara belinya. Selamat mengunjungi dan menikmati wahana-wahana menarik yang di Legoland Malaysia. (Eln)
ADVERTISEMENT