Konten dari Pengguna

Harga Tiket Masuk Borobudur 2023 Terbaru

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
10 Januari 2023 15:09 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
harga tiket masuk borobudur 2023. sumber foto : unsplash/indra.
zoom-in-whitePerbesar
harga tiket masuk borobudur 2023. sumber foto : unsplash/indra.
ADVERTISEMENT
Candi Borobudur salah satu peninggalan bersejarah yang selalu ramai pengunjung baik wisatawan lokal dan mancanegara. Jika kamu ingin berkunjung ke Magelang, jangan lewatkan tempat bersejarah ini. Informasi harga tiket masuk borobudur 2023 terbaru, lengkap dengan lokasi serta jam bukanya, perlu diketahui sebelum berkunjung ya.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan buku 100+ Tempat Wisata dan Budaya di Indonesia oleh Diadara, dkk (2021), di setiap musim liburan, tempat wisata ini ramai dikunjungi. Di Candi Borobudur ini, kita tidak hanya untuk melihat budaya sejarah saja, tetapi juga untuk liburan.

Harga Tiket Masuk Borobudur 2023 Terbaru

harga tiket masuk borobudur 2023. sumber foto : unsplash/mario.
Jendela Dunia merangkum informasi tentang lokasi, jam operasional hingga harga tiket masuk borobudur 2023 terbaru.

1. Lokasi Candi Borobudur

Candi Borobudur merupakan peninggalan Kerajaan Syailendra, diperkirakan sekitar abad ke 8-9 masehi. Daya tarik dari Candi Borobudur, bentuk stupa yang berjajar ke atas seperti piramida. Termasuk keindahan pemandangan alam dan ukiran di batu-batu candinya.
Waktu tempuh dari Yogyakarta menuju Magelang sekitar 2 jam, apabila ditempuh dengan mobil maupun transportasi umum. Lokasi Candi Borobudur berada di Jalan Badrawati, Kw. Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia.
ADVERTISEMENT

2. Jam Operasional Candi Borobudur

Jam buka setiap spot wisata di Candi Borobudur berbeda, berikut daftarnya :

3. Tiket Masuk Candi Borobudur

Pembelian tiket bisa memilih yang reguler atau paket kunjungan di Candi Prambanan atau Candi Ratu Boko. Berikut daftar harga tiket masuknya :
ADVERTISEMENT
Demikian informasi harga tiket masuk borobudur 2023 terbaru, lengkap alamat dan jam operasionalnya. Semoga bermanfaat untuk teman-teman.(fiqa)