Konten dari Pengguna

Info Harga Tiket Pesta Literasi Indonesia 2023

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
29 Agustus 2023 13:44 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Harga tiket Pesta Literasi Indonesia, foto hanya ilustrasi: Unsplash/charlesdeluvio
zoom-in-whitePerbesar
Harga tiket Pesta Literasi Indonesia, foto hanya ilustrasi: Unsplash/charlesdeluvio
ADVERTISEMENT
Di pekan pertama bulan September 2023, akan ada Pesta Literasi Indonesia yang menarik untuk disambangi. Sebelum datang ke acara tersebut, pastikan untuk mengetahui informasi harga tiket Pesta Literasi Indonesia terlebih dahulu.
ADVERTISEMENT
Pesta Literasi Indonesia merupakan sebuah perayaan akbar ketika cinta, rasa, dan cerita bersatu dalam panggung sukacita, sebagaimana dikutip dari akun Instagram resmi di @pestaliterasi.id. Acara ini akan diadakan di Taman Ismail Marzuki, tepatnya pada tanggal 1 hingga 3 September 2023.

Harga Tiket Pesta Literasi Indonesia

Harga tiket Pesta Literasi Indonesia, foto hanya ilustrasi: Unsplash/ASIA CULTURECENTER
Terdapat beberapa aktivitas menarik yang ada di acara ini. Bagi yang tertarik datang, inilah informasi mengenai harga tiket Pesta Literasi Indonesia 2023 yang akan diadakan pada bulan September mendatang.
Acara ini akan dimeriahkan oleh lebih dari 50 penulis, penyair, pegiat kuliner, musisi, dan sejumlah tokoh dalam berbagai panel diskusi, kelas, kompetisi, serta konser literasi. Harga tiket acara ini juga tergantung dengan jenis aktivitasnya. Berikut daftar harga tiket yang tersedia di Pesta Literasi Indonesia:
ADVERTISEMENT
Selain aktivitas yang berbayar seperti konser literasi di atas, tersedia juga acara lainnya seperti talkshow, sesi diskusi, dan workshop yang bisa dinikmati secara gratis. Berikut daftarnya:
ADVERTISEMENT
Pembelian tiket dapat dilakukan secara online melalui situs loket.com. Sementara untuk aktivitas yang bisa diikuti secara gratis, pengunjung tetap harus melakukan reservasi melalui situs loket.com.
Itu dia informasi seputar harga tiket Pesta Literasi Indonesia yang akan hadir di akhir pekan ini. Jadi, sudah siap datang ke pesta literasi yang menarik tersebut? (PRI)