news-card-video
28 Ramadhan 1446 HJumat, 28 Februari 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Jadwal Imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025 untuk Tanggal 1-10 Ramadan

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
1 Maret 2025 15:54 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025. Foto hanyalah ilustrasi bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Simon Infanger
zoom-in-whitePerbesar
jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025. Foto hanyalah ilustrasi bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Simon Infanger
ADVERTISEMENT
Jadwal Imsakiyah sangat penting diketahui oleh umat muslim, terutama saat puasa Ramadan. Sebab, dengan mengetahuinya dapat membantu menyempurnakan puasa. Oleh karena itu, warga Ketapang perlu tahu jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025.
ADVERTISEMENT
Perlu diketahui, bahwa jadwal imsakiyah yang tersebar di wilayah Indonesia memiliki sedikit perbedaan waktu antar wilayah. Oleh karena itu, untuk mengurangi kebingungan dalam beribadah puasa perlu tahu jadwal imsakiyahnya.

Jadwal Imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025, Tanggal 1-10 Ramadan Tahun 1446 H

jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025. Foto hanyalah ilustrasi bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Ashkan Forouzani
Imsakiyah adalah petanda waktu umat muslim untuk mulai bersiap menahan rasa lapar dan dahaga, atau berpuasa. Biasanya, waktu imsak hanya berselang beberapa menit dari adzan subuh.
Adapun jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025 dari hari pertama hingga hari kesepuluh di bulan Ramadan menurut website bimasislam.kemenag.go.id, bisa simak di bawah ini.
ADVERTISEMENT

Mengenal Imsakiyah dan Aturan Sahur

jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025. Foto hanyalah ilustrasi bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Jeremy Bishop
Imsak pertama kali diperkenalkan di Mesir pada Bulan Ramadan Tahun 1262 H. Tepatnya istilah imsak muncul saat mazhab Syafi'i. Istilah imsak berasal dari bahasa arab yang artinya puasa.
Saat itu, imsak digunakan sebagai peringatan bahwa seseorang harus bersiap berhenti makan sahur. Namun, jika baru terbangun pada waktu imsak, maka masih diperbolehkan untuk makan dan minum (sahur) hingga terdengar waktu azan subuh.
Saat azan subuh berkumandang, aktivitas makan dan minum (sahur) harus berhenti dan mulut harus dibersihkan agar tidak ada sisa makanan dalam mulut yang bisa membatalkan puasa.
Jadi, kesimpulannya waktu imsak adalah peringatan dalam beraktivitas makan dan minum saat sahur. Karena hal inilah disarankan untuk selesai sahur pas dari waktu imsak, agar ketika azan subuh mulut sudah bersih dari sisa-sisa makanan.
ADVERTISEMENT
Itulah jadwal imsakiyah Ketapang Kalimantan Barat 2025. Dengan informasi di atas, diharapkan dapat menyempurnakan puasanya dengan benar. (INE)