Konten dari Pengguna

Jadwal Kapal PELNI bulan September 2023 dan Informasi Kapal Motornya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
12 September 2023 15:16 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi jadwal kapal pelni bulan september 2023. Sumber: www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi jadwal kapal pelni bulan september 2023. Sumber: www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Apabila berencana untuk bepergian antar pulau, ada banyak jadwal kapal PELNI bulan September 2023 dengan berbagai rute. Jika keberangkatan dan rute yang dituju ada di Indonesia Timur, bisa menggunakan KM Sirimau dan KM Leuser yang siap mengantar.
ADVERTISEMENT
Menurut laman pelni.co.id, PT PELNI (Persero) melayani rute perjalanan domestik dan menyinggahi lebih dari 94 pelabuhan di seluruh pelosok Nusantara. Jadi, penumpang akan memiliki banyak pilihan tujuan jika menggunakan kapal PELNI.

Pilihan KM dan Jadwal Kapal PELNI bulan September 2023

Ilustrasi jadwal kapal pelni bulan september 2023. Sumber: www.unsplash.com
Selain untuk kebutuhan pekerjaan dan tugas lainnya, penumpang dapat menuju ke banyak pulau yang memiliki keindahan bawah laut dan pemandangan alam yang mengagumkan, seperti Kepulauan Raja Ampat, Wakatobi, Banda Neira, Pulau Komodo, dan Takabonerate.
Untuk tahu jadwal kapal PELNI bulan September 2023, simak informasinya di bawah ini.

1. Kapal PELNI KM Sirimau

ADVERTISEMENT

2. Kapal PELNI KM Leuser

ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui jadwal kapal PELNI bulan September 2023 diharapkan perjalanan laut menjadi lebih siap karena dapat direncanakan dengan baik. Semoga informasi ini bermanfaat. (VAN)