Konten dari Pengguna

Jadwal KRL Pondok Ranji 2023 Lengkap dengan Rutenya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
30 Maret 2023 18:05 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jadwal KRL Pondok Ranji 2023 Lengkap dengan Rutenya. Foto: Unsplash/Raditya Putra Mahardika
zoom-in-whitePerbesar
Jadwal KRL Pondok Ranji 2023 Lengkap dengan Rutenya. Foto: Unsplash/Raditya Putra Mahardika
ADVERTISEMENT
Mengetahui jadwal kereta sangat penting agar kamu mengetahui jam keberangkatan yang paling tepat untukmu. Nah, kali ini Jendela Dunia akan memberikan informasi mengenai jadwal KRL Pondok Ranji 2023 lengkap dengan rutenya untukmu yang membutuhkannya.
ADVERTISEMENT
Stasiun Pondok Ranji adalah stasiun yang terletak di Tangerang Selatan dan melayani keberangkatan menuju Tanah Abang, Rangkasbitung, Parung Panjang, Serpong, dan Tigaraksa. Untuk mengetahui jadwal keberangkatannya, simak artikel ini baik-baik, ya.

Jadwal KRL Pondok Ranji 2023 Lengkap dengan Rutenya

Jadwal KRL Pondok Ranji 2023 Lengkap dengan Rutenya. Foto: Unsplash/Rafael Atantya
Selain mengetahui Jadwal KRL Pondok Ranji 2023, tentunya kamu juga harus mengetahui rute yang harus kamu ambil jika kamu naik kereta dari Stasiun Pondok Ranji.
Seluruh rute Stasiun Pondok Ranji berada di Lintas Rangkasbitung atau green line yang melayani keberangkatan dari Tanah Abang menuju Rangkasbitung. Terdapat 19 stasiun yang termasuk ke dalam lintas ini.
Rute di lintas ini meliputi Stasiun Tanah Abang - Pelmerah - Kebayoran - Pondok Ranji - Jurang Mangu - Sudimara - Rawa Buntu - Serpong - Cisauk - Cicayur - Parung Panjang - Cilejit - Daru - Tenjo - Tigaraksa - Cikoya - Maja - Citeras - Rangkasbitung.
ADVERTISEMENT
Berikut adalah jadwal kereta dari Pondok Ranji menuju 5 destinasi akhir yang beroperasi setiap harinya, diambil dari aplikasi C-Access:

1. Pondok Ranji-Tanah Abang

ADVERTISEMENT

2. Pondok Ranji-Rangkasbitung

3. Pondok Ranji-Parung Panjang

4. Pondok Ranji-Serpong

5. Pondok Ranji-Tigaraksa

Dengan membaca jadwal KRL Pondok Ranji 2023 di atas, kamu dapat mengurangi risiko ketinggalan kereta. Terlebih jika keberangkatan menuju destinasi yang ingin kamu capai tidak begitu banyak. Selamat bepergian dan semoga selamat sampai tujuan! (MT)
ADVERTISEMENT