Konten dari Pengguna

Kereta Mutiara Timur: Jadwal dan Harga Tiketnya untuk Rute Surabaya-Banyuwangi

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
18 April 2025 14:12 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Kereta Mutiara Timur. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Foto: dok. Unsplash/Charles Forerunner
zoom-in-whitePerbesar
Kereta Mutiara Timur. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Foto: dok. Unsplash/Charles Forerunner
ADVERTISEMENT
Kereta api merupakan moda transportasi yang memfasilitasi perjalanan antarkota atau antarprovinsi di dalam satu pulau yang sama. Salah satu contoh adalah kereta Mutiara Timur yang tersedia di Pulau Jawa.
ADVERTISEMENT
Kereta tersebut melayani masyarakat yang hendak bepergian dari Kota Surabaya menuju Kabupaten Banyuwangi. Kereta yang melintas di wilayah Jawa Timur tersebut memiliki dua tipe kelas dengan harga yang berbeda.

Kereta Mutiara Timur untuk Rute Surabaya-Banyuwangi

Dikutip dari buku Menelusuri Sejarah Alat Transportasi, Kusnanto (2019: 20), kereta api merupakan sarana angkutan massal yang sangat digemari oleh berbagai kalangan dan telah dikenal oleh manusia sejak tahun 1800-an.
Moda transportasi tersebut tersedia di banyak negara, termasuk negara Indonesia. Salah satu kereta yang ada di Indonesia adalah kereta Mutiara Timur. Kereta tersebut melayani perjalanan dari Kota Surabaya menuju Kabupaten Banyuwangi di Jawa Timur.
Kereta dengan nama “Mutiara Timur” tersebut mempunyai dua kelas, yaitu ekonomi dan eksekutif. Kelas eksekutif memiliki meja lipat dan sandaran kaki, sedangkan kelas ekonomi tidak. Selain itu, jarak antarkursi kelas di eksekutif pun lebih luas.
ADVERTISEMENT

Jadwal dan Harga Tiket Mutiara Timur 19 – 20 April 2025

Jadwal dan harga tiket Mutiara Timur untuk rute Surabaya-Banyuwangi memiliki beberapa variasi. Dikutip dari laman KAI, booking.kai.id, berikut ini adalah jadwal serta harga tiket yang masih tersedia untuk keberangkatan tanggal 19 dan 20 April 2025.

1. Mutiara Timur Rute Surabaya-Banyuwangi 19 April 2025

2. Mutiara Timur Rute Surabaya-Banyuwangi 20 April 2025

ADVERTISEMENT
Jadwal dan harga tiket kereta Mutiara Timur dapat mengalami perubahan sewaktu-waktu. Demikian pula dengan jumlah kursi yang tersedia. Oleh karena itu, penumpang perlu mengecek secara berkala di laman atau aplikasi resmi PT. Kereta Api Indonesia (Persero). (AA)