Konten dari Pengguna

Rincian Harga Bagasi AirAsia Internasional dan Domestik

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
14 Agustus 2022 15:05 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Rincian Harga Bagasi AirAsia Internasional dan Domestik, foto:unsplash.com/air-asia
zoom-in-whitePerbesar
Rincian Harga Bagasi AirAsia Internasional dan Domestik, foto:unsplash.com/air-asia
ADVERTISEMENT
Pada pesawat terdapat bagasi yang juga terdapat beberapa tarif atau pembayaran sesuai ketentuan yang berlaku. Seperti di maskapai AirAsia. Inilah rincian harga bagasi AirAsia internasional dan domestik.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Pertanggungjawaban Pidana Terhadap Pencurian Barang Penumpang Pesawat Studi Dibandara Udara Kualanamu Internasional Airport, Anjani Sipahutar. (2020:121), pesawat memiliki salah satu fasilitas yang dapat dipergunakan oleh penumpang untuk menyimpan barang bawaan mereka yaitu bagasi. Bagasi pesawat dibedakan menjadi dua macam, yaitu bagasi tercatat dan bagasi kabin.
Pada dasarnya semua barang dapat masuk ke dalam bagasi tercatat pesawat. Namun beberapa maskapai penerbangan memberi batasan mengenai barang penumpang yang dapat diangkut di bagasi pesawat untuk kenyamanan dan keamanan para penumpang. Hal ini yang biasanya menyebabkan adanya biaya tambahan.

Rincian Harga Bagasi AirAsia Internasional dan Domestik

Gambar hanya ilustrasi. Foto:pixabay.com/bagasi
Untuk maskapai AirAsia sendiri, memiliki tarif dan harga tersendiri. Berikut adalah ketentuan bagasi AirAsia. Yaitu:
ADVERTISEMENT

Ketentuan Bagasi AirAsia

ADVERTISEMENT

Harga Bagasi Air Asia Internasional

Bobot Bagasi | During Initial Booking | After Initial Booking
15 kg | Free | Free
20 kg | Rp397.800 | Rp525.200
25 kg | Rp457.600 | Rp604.500
ADVERTISEMENT
30 kg | Rp716.300 | Rp946.400
40 kg | Rp1.192.100 | Rp1.574.000

Harga Bagasi AirAsia Domestik

Saat Pemesanan Awal
Bobot Bagasi | Biaya Flight > 2 jam | Biaya Flight < 2 jam
ADVERTISEMENT
Domestik sampai 10 kg | Rp50.000 | Rp40.000
Domestik sampai 15 kg | Rp60.000 | Rp50.000
Domestik sampai 20 kg | Rp106.000 | Rp88.000
Domestik sampai 30 kg | Rp200.000 | Rp167.000
Domestik sampai 40 kg | Rp350.000 | Rp292.000
ADVERTISEMENT
Setelah Pemesanan Awal
Bobot Bagasi | Biaya Flight > 2 jam | Biaya Flight < 2 jam
Domestik sampai 10 kg | Rp66.000 | Rp53.000
Domestik sampai 15 kg | Rp80.000 | Rp66.000
Domestik sampai 20 kg | Rp140.000 | Rp117.000
ADVERTISEMENT
Domestik sampai 30 kg | Rp264.000 | Rp221.000
Domestik sampai 40 kg | Rp462.000 | Rp386.000
Nah, itulah rincian harga bagasi AirAsia baik internasional maupun domestik yang dapat kamu ketahui untuk menjadi panduan sebelum menggunakan maskapai penerbangan.(AI)