Rute dan Cara ke Alun-Alun Bogor agar Tidak Tersesat

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
Konten dari Pengguna
8 Agustus 2023 15:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Ke Alun-Alun Bogor. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Dhanny Yoga Sukmawan
zoom-in-whitePerbesar
Cara Ke Alun-Alun Bogor. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Dhanny Yoga Sukmawan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Bagaimana cara ke Alun-Alun Bogor tanpa tersesat? Para wisatawan bisa pergi ke Alun-Alun Bogor dengan menggunakan bus atau jalan kaki dari Stasiun Kereta Api Bogor.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari situs resmi Kota Bogor, Kotabogor.go.id, Alun-Alun Kota Bogor adalah ciri yang menjadikan Kota Bogor sebagai kota yang sangat maju. Selain itu, alun-alun adalah ruang keluarga dan tempat semua berkumpul.

Cara ke Alun-Alun Bogor

Cara Ke Alun-Alun Bogor. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Syahfira Puri
Pada awalnya, Alun-Alun Kota Bogor merupakan Taman Topi. Kemudian, berubah menjadi alun-alun pada tahun 2021. Alun-alun ini berlokasi di sebelah timur Stasiun Kereta Api Bogor.
Oleh karena itu, para wisatawan dapat ke Alun-Alun Bogor menggunakan KRL Commuter Line dan meneruskan perjalanan dengan berjalan kaki. Selain itu, para wisatawan juga dapat ke Alun-Alun Bogor dengan menggunakan bus menuju ke halte bus terdekat.

Rute ke Alun-Alun Bogor

Cara Ke Alun-Alun Bogor. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Pradamas Gifarry
Kota Bogor memiliki beragam alternatif tempat rekreasi yang menarik untuk dicoba, mulai dari kuliner hingga wisata edukatif. Salah satunya berjalan-jalan ke Alun-Alun Bogor. Berikut rute yang dapat wisatawan gunakan untuk pergi ke Alun-Alun Bogor.
ADVERTISEMENT

1. Menggunakan Bus

Pada rute bus ke Alun-Alun Bogor terdapat lokasi kedatangan dan lokasi pemberhentian bus. Para wisatawan dapat menempuhnya dengan pilihan rute berikut ini.

2. Menggunakan KRL dan Berjalan Kaki

Tarif tiket KRL Commuter Line Jakarta - Kota Bogor adalah Rp6.000. Beberapa stasiun utama yang dilewati rute KRL Commuter Line ini adalah Stasiun Jakarta Kota, Stasiun Manggarai, Stasiun Pasar Minggu, Stasiun Depok, dan Stasiun Bogor.
ADVERTISEMENT
Para pengunjung dapat turun di Stasiun Kereta Api Bogor. Lalu, melanjutkan perjalanan dengan berjalan kaki ke arah timur dari Stasiun Kereta Api Bogor untuk sampai ke Alun -Alun Bogor.
Itulah rute dan cara ke Alun-Alun Bogor yang wajib pengunjung ketahui, saat sedang liburan ke Kota Hujan. Alun-Alun Kota Bogor adalah ruang keluarga bagi warga Kota Bogor. Selamat berlibur! (Gin)