55 Contoh Kalimat Penutup Presentasi dan Pidato serta Cara Membuatnya

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
Konten dari Pengguna
11 Februari 2024 13:26 WIB
·
waktu baca 8 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Kalimat Penutup. Unsplash/ Campaign Creators
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Kalimat Penutup. Unsplash/ Campaign Creators
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dalam mengakhiri sebuah presentasi atau pidato tidak hanya sekadar mengucapkan “sekian, terima kasih”. Ada banyak contoh kalimat penutup lain untuk mengakhiri presentasi dan pidato, yang tentunya akan membuat audiens terkesan.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari djkn.kemenkeu.go.id, presentasi adalah berkomunikasi di hadapan orang banyak dengan yang disampaikan oleh narasumber atau presenter dalam menyampaikan suatu gagasan, ide, materi tertentu.
Sama seperti presentasi, pidato juga kegiatan berbicara di depan publik dalam rangka menyampaikan pendapat atau suatu gambaran tentang suatu hal, sebagaimana mengutip dari buku Pintar Pidato: Kiat Menjadi Orator Hebat, Arif Yosodipuro (2020:2).

Cara Membuat Kalimat Penutup untuk Presentasi dan Pidato

Ilustrasi Contoh Kalimat Penutup. Unsplash/ Alexandre Pellaes
Menyampaikan ucapan terima kasih merupakan bagian dari penutup saat presentasi dan pidato. Pembicara bisa menggunakan pantun, kata-kata lucu, motivasi, inspirasi, atau ajakan tentang sesuatu.
Berikut cara membuat kalimat penutup untuk presentasi dan pidato berdasarkan globalpublicspeaking.com.
ADVERTISEMENT

Contoh kalimat Penutup Presentasi dan Pidato

Ilustrasi Contoh Kalimat Penutup. Unsplash/ Headway
Contoh kalimat penutup pada presentasi atau pidato dapat memberikan efek yang akan bertahan lama jika disampaikan dengan pernyataan yang bagus dan menarik.
ADVERTISEMENT
Contoh kalimat penutup di atas bisa menjadi rujukan dan inspirasi dalam mengakhiri presentasi dan pidato yang akan dapat memberikan kesan bagi pendengar. (fat)