Konten dari Pengguna

6 Contoh Dialog Suggestion dalam Kehidupan Sehari-hari

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
20 Juli 2022 22:01 WIB
·
waktu baca 6 menit
clock
Diperbarui 1 Februari 2023 19:12 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Dialog suggestion adalah contoh percakapan yang dipelajari dalam mata pelajaran bahasa Inggris. Foto: Unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Dialog suggestion adalah contoh percakapan yang dipelajari dalam mata pelajaran bahasa Inggris. Foto: Unsplash.com
ADVERTISEMENT
Dialog suggestion adalah contoh percakapan yang dipelajari dalam mata pelajaran bahasa Inggris. Contoh dialog suggestion sendiri banyak ditemukan dalam percakapan bahasa Inggris sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Dalam Kamus Merriam Webster, suggestion diartikan sebagai suatu tindakan menyarankan atau bisa juga diartikan sebagai suatu saran. Pada percakapan sehari-hari, biasanya terdapat kalimat meminta atau memberikan saran.
Hal ini dipelajari dalam mata pelajaran Bahasa Inggris untuk mengetahui bagaimana cara meminta dan memberikan saran dalam bahasa Inggris dengan baik dan benar. Berikut contoh dialog suggestion yang baik dan benar dalam bahasa Inggris. Simak selengkapnya di bawah ini.

Apa yang Dimaksud dengan Dialog Suggestion?

Mengutip dari buku English Expressions yang ditulis oleh Nurul Khoiriyah, S.Pd, suggestion merupakan bentuk ungkapan berupa saran atau usul yang diberikan kepada orang lain agar bisa menjadi bahan pertimbangan bagi orang tersebut.
ADVERTISEMENT
Selain itu, suggestion juga dapat diartikan sebagai ungkapan yang digunakan untuk memberikan pendapat/masukan terhadap keputusan yang akan diambil seseorang.

Apa Itu Dialog Asking and Giving Suggestion?

Ilustrasi dua orang sedang berdialog. Foto: unsplash
Dalam pembelajaran bahasa Inggris, terdapat materi asking and giving suggestion. Asking and giving suggestion adalah ungkapan-ungkapan dalam bahasa Inggris yang digunakan untuk mengungkapkan bagaimana cara meminta (asking) dan memberi (giving) suatu saran.
Contoh kalimat atau ungkapan asking and giving suggestion adalah sebagai berikut.

1. Asking Suggestion

Asking suggestion dalam bahasa Inggris dapat diungkapkan melalui bentuk kalimat sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

2. Giving Suggestion

Dalam proses memberikan saran, seseorang bisa menggunakan kalimat dalam bahasa Inggris berikut ini:

Bagaimana Menjawab Ungkapan Suggestion?

Ilustrasi mengobrol dengan rekan kerja. Foto: Shutter Stock
Dalam melaksanakan dialog suggestion, tentunya ada respons dari pihak yang diberikan saran. Berikut berbagai contohnya.

1. Accepting Suggestions

Untuk menerima saran yang diberikan, berikut beberapa contoh ungkapan yang bisa digunakan:
ADVERTISEMENT

2. Declining Suggestions

Jika ingin menolak saran yang diberikan, berikut beberapa contoh ungkapan yang bisa digunakan:

Contoh Dialog Suggestion

Ilustrasi dialog suggestion. Foto: pixabay
Agar lebih mudah memahami penggunaan ungkapan meminta dan menerima suggestion, simak beberapa contoh dialog suggestion yang dikutip dari buku Bahasa Inggris Kelas XI karya Dra.Hj. Lily Raihana.

Contoh Dialog Suggestion 1

ADVERTISEMENT

Contoh Dialog Suggestion 2

Contoh Dialog Suggestion 3

Ilustrasi dua orang melakukan contoh dialog suggestion. Foto: Unsplash.com
Selain itu, terdapat beberapa contoh dialog suggestion lain yang dikutip dari buku Bahasa Inggris Kelas XI karya I Putu Eka Putra, S.Pd.
ADVERTISEMENT

Contoh Dialog Suggestion 4

Contoh Dialog Suggestion 5

ADVERTISEMENT

Contoh Dialog Suggestion 6

ADVERTISEMENT
(SAI)