Konten dari Pengguna

Alat dan Bahan untuk Membuat Topeng Cirebon

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
1 September 2021 18:00 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Topeng Cirebon. Foto: cirebonkota.go.id
zoom-in-whitePerbesar
Topeng Cirebon. Foto: cirebonkota.go.id
ADVERTISEMENT
Topeng Cirebon adalah salah satu properti yang digunakan dalam pertunjukan tari topeng. Penari akan menggunakan topeng atau kedok sebagai aksesoris tariannya untuk menutupi wajahnya.
ADVERTISEMENT
Penggunaan topeng ini juga terkait dengan jenis tarian yang dimainkan, yaitu sesuai dengan karakter topeng atau kedok yang dipergunakan.
Mengutip situs resmi Kementrian Pendidikan dan Kebudyaan Republik Indonesia, Tari Topeng Cirebon tak lepas dari periode awal penyebaran agama Islam di kota tersebut. Anggota Wali Songo, yaitu Sunan Gunung Jati dan Sunan Kalijaga menggunakan tari topeng sebagai salah satu sarana dakwah agama Islam.
Topeng Cirebon memiliki jenis ekspresi yang berbeda-beda dan masing-masing memiliki makna tersendiri. Semua jenis topeng Cirebon akan dikenakan pada saat pertunjukan Tari Topeng Cirebon yang diiringi dengan tabuhan gamelan.
Terdapat lima jenis Topeng Cirebon yang disebut juga Topeng Panca Wanda, di antaranya meliputi:
ADVERTISEMENT
Penasaran dengan cara membuat Topeng Cirebon yang memiliki berbagai jenis ekspresi? Simak penjelasan berikut tentang alat dan bahan yang digunakan dalam proses pembuatan Topeng Cirebon.
Topeng Cirebon. Foto: indonesia.go.id

Alat dan Bahan Pembuatan Topeng Cirebon

Dikutip dari situs resmi indonesia.go.id, Topeng Cirebon adalah topeng yang terbuat dari kayu yang cukup lunak dan mudah dibentuk. Namun, dalam pembuatannya memerlukan ketekunan, ketelitian, serta memakan waktu yang cukup lama.
Bahkan, seorang pengrajin yang sudah ahli pun untuk membuat satu buah topeng membutuhkan waktu satu hingga dua hari lamanya. Kayu yang biasa digunakan adalah kayu jaran, kayu waru, kayu mangga, atau kayu lame.
Berikut alat dan bahan yang diperlukan dalam pembuatan Topeng Cirebon.
a. Alat
ADVERTISEMENT
b. Bahan
c. Langkah-Langkah Pembuatan
Berikut langkah-langkah pembuatan Topeng Cirebon secara singkat, yaitu:
(VIO)