Konten dari Pengguna

Cara Membuat Slime dengan Lem Fox dan Campuran Bahan Lainnya

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
24 Desember 2021 16:52 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi membuat slime dengan lem Fox. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi membuat slime dengan lem Fox. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Memasuki liburan akhir tahun, cara membuat slime dengan lem Fox banyak dicari anak-anak hingga remaja. Slime berasal dari bahasa Inggris yang artinya lumpur atau lendir. Mainan ini sempat menjadi viral di berbagai negara, termasuk di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Slime merupakan mainan yang memiliki tekstur kenyal seperti jelly. Berbentuk cairan kental dengan berbagai warna yang menarik, sempat membuat mainan ini menjadi trend. Bahkan, banyak orang yang mengunggah video bermain slime mereka melalui media sosial.
Cara memainkan slime sendiri adalah dengan menarik-narik dan meremasnya. Teksturnya memang membuat semua orang yang memainkannya merasa gemas.
Meski dijual bebas di pasaran, slime juga bisa dibuat sendiri. Caranya pun cukup mudah. Bahkan, slime bisa dibuat dengan bahan-bahan yang mudah ditemukan, salah satunya terbuat dari lem Fox.
Bagaimana cara membuat slime dengan lem Fox? Dikutip melalui buku Guru Belajar: Merdeka Karena Biasa terbitan Kampus Guru Cikal dan Komunitas Guru Belajar, berikut cara-caranya.
Ilustrasi membuat slime dengan lem Fox dan campuran bahan lainnya. Foto: Pixabay

Cara Membuat Slime dengan Lem Fox Putih

Perlengkapan dan bahan yang dibutuhkan, yaitu lem 3 sdm lem Fox putih, pengaduk, wadah plastik, bedak bayi, lotion, sabun cair, dan pewarna makanan. Langkah pembuatannya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Ilustrasi slime berwarna-warni karena proses pembuatannya menggunakan pewarna. Foto: Pixabay

Cara Membuat Slime dengan Lem Fox dan Boraks

Boraks adalah salah satu slime activator atau bahan yang membuat proses pembuatan slime menjadi lebih mudah, karena membuat teksturnya menjadi tidak lengket dan padat sempurna.
Perlengkapan dan bahan yang digunakan adalah wadah, sendok pengaduk, lem Fox, boraks, bedak bayi, lotion, dan pewarna makanan. Simak langkah-langkah pembuatannya berikut ini.
ADVERTISEMENT
Anak-anak bermain dengan slime yang dibuatnya. Foto: Pixabay

Cara Membuat Slime dengan Lem Fox dan Obat Tetes Mata

Obat tetes memiliki fungsi sebagai slime activator, yaitu campuran yang membuat slime menjadi tidak lengket dan kenyal untuk dimainkan.
Perlengkapan dan bahan yang digunakan, yaitu wadah plastik, sendok pengaduk, lem Fox, bedak bayi, lotion, pewarna makanan, baby oil, dan obat tetes mata.
Ilustrasi mencampurkan adonan slime. Foto: Pixabay

Cara Membuat Slime dengan Lem Fox dan Sabun Cuci Piring

Siapa sangka bahwa sabun cuci piring juga bisa digunakan untuk membuat slime. Penggunaan sabun cuci piring bertujuan untuk memberikan wewangian, sekaligus menghilangkan kesan lengket pada slime yang dibuat.
ADVERTISEMENT
Perlengkapan dan bahan yang dibutuhkan berupa sendok pengaduk, wadah plastik, lem Fox, bedak bayi, dan sabun cuci piring. Cara pembuatannya jauh lebih mudah daripada penggunaan bahan-bahan campuran di atas.
Berikut adalah langkah-langkah pembuatannya:
(VIO)