Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Komitmen Pendiri Negara dalam Perumusan Pancasila
6 Oktober 2021 9:09 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Dalam perumusan dasar negara, para pendiri negara memiliki semangat dan komitmen yang tinggi untuk menjunjung satu kesatuan Indonesia merdeka. Semangat dan komitmen tersebut dibutuhkan untuk tetap dalam satu tujuan yang sama, yaitu kemerdekaan.
ADVERTISEMENT
Secara istilah, semangat adalah seluruh kehidupan batin manusia, yang dikerahkan untuk suatu tujuan. Sementara itu, komitmen adalah sebuah perjanjian atau keterikatan untuk melakukan sesuatu.
Dalam konteks perjuangan merumuskan dasar negara, semangat dan komitmen adalah sebuah sikap yang ditanamkan oleh pendiri bangsa, yang saling bekerja sama demi mencapai satu tujuan, yaitu menetapkan dasar negara Indonesia.
Sikap semangat dan komitmen terwujud dalam perilaku para pendiri negara di kehidupannya sehari-hari, seperti menjunjung kebersamaan, cinta Tanah Air, dan pantang menyerah.
Komitmen Pendiri Negara dalam Perumusan Pancasila
Mengutip dalam buku Pasti Bisa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMP/MTs Kelas VII yang disusun oleh Tim Ganesha Operation, nilai-nilai semangat dan komitmen pendiri negara dalam perumusan Pancasila, adalah sebagai berikut.
1. Semangat kebersamaan
ADVERTISEMENT
Dalam menjalin semangat kebersamaan dan komitmen dari para pendiri negara selama proses perumusan Pancasila, yaitu:
2. Semangat cinta Tanah Air
Dalam perwujudan komitmen perumusan Pancasila ini, semangat cinta Tanah Air dilakukan oleh para pendiri negara dalam bentuk rela berkorban, baik harta benda dan jiwa raganya, serta mengutamakan kepentingan bangsa.
3. Semangat pantang menyerah
Komitmen yang dilakukan dalam semangat pantang menyerah oleh pendiri negara adalah dengan terus bekerja keras, tanpa mengenal lelah. Para pendiri negara mengerahkan seluruh kemampuan terbaiknya untuk merumuskan Pancasila.
Menambahkan dari informasi sebelumnya, dikutip dari buku Kisi-Kisi Terbaru UN+USBN SMP/MTS 2018 yang diterbitkan oleh Gramedia Widiasarana Indonesia, ciri-ciri komitmen pendiri negara dalam perumusan Pancasila adalah:
ADVERTISEMENT
Penerapan Komitmen Pendiri Negara
Sebagai siswa dan generasi muda bangsa Indonesia, menerapkan nilai-nilai komitmen dan perjuangan dari para pendiri negara adalah hal yang penting. Perilaku tersebut dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
Mengutip dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) SMP/MTs Kelas 7 terbitan Gramedia Widiasarana Indonesia, upaya pelajar dalam menerapkan komitmen para pendiri negara dalam perumusan Pancasila adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
(HDP)