Konten dari Pengguna

Tata Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024 secara Online

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
3 September 2024 5:34 WIB
·
waktu baca 7 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024. Unsplash/bruce mars.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024. Unsplash/bruce mars.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Cara cek jumlah pelamar CPNS 2024 saat ini banyak dicari para pendaftar seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil. Mengetahui jumlah pelamar pada setiap formasi dapat membantu dalam mengukur tingkat persaingan dan mempersiapkan diri dengan lebih matang.
ADVERTISEMENT
Seleksi CPNS 2024 merupakan kesempatan emas bagi setiap orang untuk mewujudkan impian tersebut. Diketahui, seorang CPNS adalah individu yang telah lulus seleksi dan berhak mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar (diksar) untuk menjadi pegawai negeri sipil.
Mengutip dari laman kemenag.go.id, pendaftaran seleksi CPNS Kementerian Agama telah dibuka mulai 1 - 14 September 2024. Total ada 20.772 formasi yang tersedia, sehingga penting untuk mengecek tingkat keketatan di instansi yang dilamar.

Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024

Ilustrasi Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024. Unsplash/Christin Hume.
Zaman sekarang, mendapatkan informasi menjadi sangat mudah. Salah satunya adalah dengan mengetahui cara cek jumlah pelamar CPNS 2024. Berikut tata caranya:

1. Melalui Laman Resmi SSCASN BKN

ADVERTISEMENT
Selain itu, para pelamar juga dapat memantau akun media sosial resmi BKN seperti berikut:

2. Melalui Situs Web Instansi yang Dituju

Beberapa instansi, terutama yang memiliki jumlah pelamar yang cukup besar, seringkali menyediakan informasi mengenai jumlah pelamar di situs web rekrutmen mereka. Pelamar bisa mencari informasi ini di bagian FAQ atau pengumuman.
Berikut beberapa situs instansi yang membuka seleksi CPNS 2024 secara lengkap.
ADVERTISEMENT

Daftar Pelamar CPNS di Tiap Instansi

Ilustrasi Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024. Unsplash.com.
Jumlah pelamar CPNS 2024 sudah mencapai 1.023.825 per tanggal 28 Agustus 2024 atau hari ke-9 pendaftaran. Dengan jumlah submit atau pelamar 212.565, verifikasi MS 72.290, dan verifikasi TMS 22.794.
Adapun top instansi pusat kementerian atau lembaga dengan jumlah submit terbanyak adalah sebagai berikut:
1. Kementerian Hukum dan HAM
2. Kejaksaan Agung (Kejagung)
3. Kementerian Kesehatan (Kemenkes)
4. Kementerian Pertahanan (Kementan)
5. Kementerian Perhubungan (Kemenhub)
6. Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo)
Berikut adalah informasi mengenai instansi yang sepi pelamar di tingkat pusat:
ADVERTISEMENT
1. Sekretariat Jenderal MPR
2. Setjen Komnas HAM
3. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
4. Badan Nasional Penanggulangan Terorisme
5. Setjen WANTANNAS
6. Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan
Sedangkan unuk tingkat daerah, berikut adalah informasi mengenai daftar instansi yang masih sepi peminat:
1. Pemerintah Kota Gorontalo
2. Pemerintah Kab. Bangli
3. Pemerintah Kota Tanjungpinang
4. Pemerintah Kota Tidore Kepulauan
ADVERTISEMENT
5. Pemerintah Kab. Bondowoso
6. Pemerintah Kab. Purworejo

Cara Daftar CPNS 2024

Ilustrasi Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024. Pexels.com.
Pendaftaran CPNS 2024 umumnya dilakukan secara online melalui portal resmi Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) yang dikelola oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). Berikut adalah langkah-langkah umum yang perlu dilakukan:

1. Persiapkan Dokumen Persyaratan

Sebelum memulai pendaftaran, pastikan pelamar telah menyiapkan semua dokumen persyaratan yang dibutuhkan. Dokumen-dokumen ini biasanya meliputi:
ADVERTISEMENT

2. Syarat Lainnya

ADVERTISEMENT
Sebagai catatan. persyaratan lengkap dan terbaru dapat bervariasi tergantung pada instansi penyelenggara dan formasi yang dipilih. Oleh karena itu, sangat penting untuk selalu merujuk pada pengumuman resmi seleksi CPNS 2024.

3. Membuat Akun SSCASN

ADVERTISEMENT
Itulah informasi mengenai cara cek jumlah pelamar CPNS 2024 secara online dan informasi penting lainnya. (LA)