Mau Tampil Cantik dengan Bulu Alis Tebal?Yuk, Ikuti Tips Berikut Ini

Konten Media Partner
8 Januari 2020 17:52 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kabarpas.com – Cara menebalkan alis yang sering digunakan saat ini adalah dengan melakukan sulam alis ataupun menggambarnya gan menggunakan pensil alis. Alis merupakan bagian dari wajah yang berfungsi membantu melindungi mata. Sekalipun memiliki fungsi yang penting, ternyata alis juga membantu membingkai wajah kamu.
ADVERTISEMENT
Berikut beberapa tips agar alis anda terlihat lebih tebal dan natural :
1. Minyak Zaitun
Minyak zaitun mengandung nutrisi seperti vitamin A dan E. Vitamin A merangsang pertumbuhan rambut, sedangkan vitamin E akan senantiasa memelihara kesehatan rambut. Dengan kombinasi ini, maka Anda akan mempunyai alis yang lebat dan tentu saja natural.
2. Lidah Buaya
Tidak bisa dipungkiri lagi, bahwa lidah buaya memiliki khasiat yang begitu baik untuk rambut, termasuk untuk alis kamu. Cara menebalkan alis dengan lidah buaya ialah dengan cara mengoleskan gel lidah buaya ke alis kamu. Lalu diamkan selama kurang lebih 1 jam.
ADVERTISEMENT
3. Minyak Kemiri
Minyak kemiri memang sudah sejak lama digunakan dan dipercaya sebagai cara untuk menghitamkan rambut, menyuburkan rambut, dan menguatkannya. Oleskan minyak kemiri pada alis sebelum tidur, biarkan semalaman, lalu keesokan harinya bersihkan sembari membersihkan muka.
4. Lemon
Lemon memiliki Kandungan vitamin C yang tinggi dan antioksidan Tak hanya itu, lemon juga memiliki kandungan asam alpha hidroksi yang akan membantu untuk menangkal radikal bebas yang bisa kamu temukan pada kulit lemon yang membuat alis menjadi lebih kuat.
5. Jeruk Nipis
Dalam jeruk nipis ada kandungan vitamin C yang tinggi dan antioksidan untuk membantu alis agar tidak mudah rontok. Bakan hanya itu, kandungan tersebut juga akan membantu untuk menyuburkan alis.
ADVERTISEMENT
6 Minyak Jojoba
Bahan alami yang satu ini memang tidak banyak yang tahu, tetapi khasiatnya sangat bagus dan dapat membantu menebalkan alis. Minyak ini akan membantuk lapisan lilin yang tipis dibagian helai rambut alis, sehingga membantu melindungi dari sinar matahari.
7. Teh
Teh ternyata juga dapat membantu menguatkan akar rambut pada alis sehingga membuat alis tidak mudah rontok. Kandungan dalam teh juga akan merangsang pertumbuhan pada alis agar menjadi lebih tebal lagi.
8. Bawang Merah
Teh ternyata juga dapat membantu menguatkan akar rambut pada alis sehingga membuat alis tidak mudah rontok. Kandungan dalam teh juga akan merangsang pertumbuhan pada alis agar menjadi lebih tebal lagi. (***).
ADVERTISEMENT