news-card-video
Jakarta
imsak
subuh
terbit
dzuhur
ashar
maghrib
isya

Pengertian Dana Talangan dalam Dunia Ekonomi

Kamus Bisnis
Menyajikan informasi seputar dunia bisnis, investasi dan finansial.
Konten dari Pengguna
3 November 2022 13:21 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kamus Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Pedagang melayani pembeli di Pasar Tugu, Bandar Lampung, Lampung, Minggu (1/5/2022). Foto: Ardiansyah/ANTARA FOTO.
zoom-in-whitePerbesar
Pedagang melayani pembeli di Pasar Tugu, Bandar Lampung, Lampung, Minggu (1/5/2022). Foto: Ardiansyah/ANTARA FOTO.

Definisi Dana Talangan

ADVERTISEMENT
Dana yang diberikan oleh Bank Indonesia digunakan untuk melakukan pembayaran uang muka kepada kreditur bank dan pada akhirnya akan menjadi utang bank kepada Bank Indonesia.
ADVERTISEMENT

Fungsi Dana Talangan

Dana talangan bisa menjadi solusi pendanaan yang paling hemat biaya jika seseorang terjebak utang kartu kredit atau kebutuhan modal kerja yang harus dicairkan dalam waktu singkat, tapi tidak dalam jangka panjang.
Bunganya sendiri biasanya lebih tinggi dari pinjaman lain, sehingga perlu dipertimbangkan sebelum memutuskan untuk menggunakan dana talangan, jika tidak dengan perencanaan yang matang.

Manfaat Dana Talangan