Konten dari Pengguna

Lirik Lagu dan Kunci Gitar Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) - Gamma1

Katalog Musik
Menyajikan rekomendasi lirik lagu, chord, dan segudang artikel dari dunia musik.
30 Juni 2022 18:15 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Katalog Musik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi tangkapan layar video musik Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) oleh Gamma1. Foto: YouTube/Trinity Optima Production
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi tangkapan layar video musik Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) oleh Gamma1. Foto: YouTube/Trinity Optima Production
ADVERTISEMENT
Berikut lirik lagu dan chord atau kunci gitar Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) yang dipopulerkan oleh grup musik asal Bangka Belitung, Gamma1.
ADVERTISEMENT
"Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa)" merupakan lagu yang dirilis pertama kali pada tahun 2012 dan termuat dalam album bertajuk 1 Atau 2. Lagu ini dirilis di bawah label musik Trinity Optima Production.
Untuk mengetahui lirik lagu dan chord "Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) oleh Gamma1, simak selengkapnya di bawah ini.

Lirik Lagu dan Kunci Gitar Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) - Gamma1

Ilustrasi tangkapan layar video musik Bapakku Dokter Cinta (Hal Biasa) oleh Gamma1. Foto: YouTube/Trinity Optima Production
Am Em D
ADVERTISEMENT
Mana janjimu padaku yang dulu kau ucapkan untukku
C Bm
Semua tak nyata
Am Em D
Khilaf atau memang lupa atau memang kau sengaja
C Bm
ADVERTISEMENT
Mendua terhadap diriku
C Em
Mungkin kau pikir ku akan menangis
C Bm
Atau kecewa dan terluka karenamu
G D
ADVERTISEMENT
Sayang bapakku dokter cinta
C Bm Em D
Sakit hati putus cinta bagiku hal biasa
G D
Jadi jangan kau mengira kuterluka
C Bm Em D
ADVERTISEMENT
Putus nyambung dalam cinta bagiku hal biasa
G D C Bm Em D
C Em
Mungkin kau pikir ku akan menangis
C Bm
Atau kecewa dan terluka karenamu
G D
ADVERTISEMENT
Sayang bapakku dokter cinta
C Bm Em D
Sakit hati putus cinta bagiku hal biasa
A E
Sayang bapakku dokter cinta
D C#m F#m E
ADVERTISEMENT
Sakit hati putus cinta bagiku hal biasa
A E
Jadi jangan kau mengira kuterluka
D C#m F#m
Putus nyambung dalam cinta bagiku hal biasa
ADVERTISEMENT
D E F#m
(Karena bapaknya) dokter cinta
D E F#m
Ooooo hal biasa
D E F#m
(Ksrena bapaknya) dokter cinta
(SFR)