Konten dari Pengguna

Lirik Lagu Tung Keripit-Rhoma Irama

Katalog Musik
Menyajikan rekomendasi lirik lagu, chord, dan segudang artikel dari dunia musik.
17 Juli 2023 16:17 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Katalog Musik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Rhoma Irama. Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto
zoom-in-whitePerbesar
Rhoma Irama. Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto
ADVERTISEMENT
“Tung Keripit” yang dipopulerkan oleh penyanyi dangdut, Rhoma Irama sedang populer di media sosial, TikTok dan banyak digunakan sebagai backsound video konten.
ADVERTISEMENT
Lagu “Tung Keripit” juga banyak dinyanyikan ulang oleh banyak orang. Agar tidak penasaran dengan lirik lagu Tung Keripit milik Rhoma Irama, berikut ini selengkapnya.

Lirik Lagu Tung Keripit

Ilustrasi Menyanyikan Lirik Lagu Tung Keripit. Foto: Pexels.
Tung Keripit
Tung keripit ahai tulang bawang
Kalau bibir tergigit sakit bukan kepalang
Tung keripit ahai tulang bawang
Kalau pacar yang gigit sakit tak mau bilang
Walaupun sakit tapi tidak dirasa
Itu karena adanya rasa cinta
Cinta bisa menghilangkan rasa sakit
Dan juga bisa menimbulkan penyakit
(SNS)