Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.101.0
Badan Otorita Anggarkan Rp 14,4 Triliun untuk Pembangunan IKN pada 2025
22 April 2025 13:39 WIB
·
waktu baca 3 menit
ADVERTISEMENT
Badan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menganggarkan Rp 14,4 triliun untuk pembangunan IKN pada tahun 2025. Anggaran ini telah disepakati antara Komisi II DPR RI dengan Badan OIKN dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP), Selasa (22/4).
ADVERTISEMENT
Wakil Ketua Umum Komisi II Zulfikar Arse Sadikin dari Fraksi Golkar mengatakan anggaran Rp 14,4 triliun itu sudah disepakati bersama.
"Yang sekarang ini Rp 14,4 triliun. Ini yang disetujui," kata dia.
Sementara itu Sekretaris OIKN Bimo Adi Nursanthyasto menambahkan untuk anggaran pembangunan IKN pada 2025-2028 sebesar Rp 48,8 triliun.
Dalam paparannya, Badan OIKN menyampaikan progress kawasan perkantoran dan hunian dan target pembangunan IKN pada tahun ini.
Ekosistem kawasan perkantoran ditarget rampung Juni 2025. Untuk saat ini progres pembangunan sebagai berikut:
1. Kawasan Istana
- Terdiri dari Istana Negara, Istana Garuda, dan Bangunan Sekretariat Presiden
- Sudah fungsional dan dilengkapi dengan bangunan pendukung
2. Kemenko I
- 4 tower fungsional dengan total kapasitas: 1.286 orang
ADVERTISEMENT
- Tower 1: 478 orang
- Tower 2: 147 orang
- Tower 3: 246 orang
- Tower 4: 397 orang
- Dilengkapi dengan 10 tenant aktif:
- 2 minimarket
- 4 tempat makan
- 1 klinik
- 1 perbankan
3. Kemenko III
- 4 tower fungsional dengan total kapasitas: **1.375 orang**
- Tower 1: 536 orang
- Tower 2: 203 orang
- Tower 3: 216 orang
- Tower 4: 420 orang
- Dilengkapi dengan 4 tenant aktif:
- 1 minimarket
- 3 tempat makan
4. Kemenko IV
- 4 tower fungsional dengan total kapasitas: 1.232 orang
- Tower 1: 386 orang
- Tower 2: 190 orang
- Tower 3: 386 orang
ADVERTISEMENT
- Tower 4: 270 orang
5. Kemensetneg
- 3 tower fungsional dengan total kapasitas: **5.572 orang**
- Tower 1: 2.328 orang
- Tower 2: 1.954 orang
- Tower 3: berkapasitas 1.290 orang
Ekosistem Hunian ASN sebagai berikut
1. Hunian ASN
- Rumah Tapak Jabatab Menteri:
- 36 unit terbangun lengkap dengan lanskap dan meubelair.
- Masing-masing rumah terdiri dari 2 lantai dan semi-basement.
- Dilengkapi fasilitas kawasan seperti jalan lingkungan, Single Utility Tunnel (SUT), jembatan, gate entrance, clubhouse, jogging track, dan bangunan utilitas.
- Hunian ASN 1 West Residence:
- 4 tower fungsional, terdiri atas 240 unit hunian dengan kapasitas 720 orang.
- Dilengkapi dengan 16 tenant aktif:
- 2 minimarket
ADVERTISEMENT
- 9 tempat makan
- 1 ekspedisi
- 1 barbershop
- 1 laundry
- 1 PAUD
- 4 mesin ATM
- Hunian ASN 1 Precinct Core:
- 2 tower fungsional, terdiri atas 120 unit dengan kapasitas 360 orang
- Hunian ASN 2:
- 3 tower fungsional, terdiri atas 180 unit dengan kapasitas 540 orang
- Dilengkapi 2 tenant aktif (2 tempat makan)
- Hunian ASN 3:
- 3 tower fungsional, terdiri atas 180 unit dengan kapasitas 540 orang
- Hunian ASN 4:
- 5 tower fungsional, terdiri atas 300 unit hunian dengan kapasitas 900 orang
- Dilengkapi dengan 14 tenant aktif:
- 2 minimarket
- 4 tempat makan
- 1 klinik
ADVERTISEMENT
- 1 salon
- 1 toko elektronik
- 1 layanan refleksi
2. Hunian Hankam
- Hunian Paspampres:
- 5 tower fungsional, terdiri atas 300 unit dengan kapasitas 900 orang
- Hunian POLRI:
- 2 tower fungsional, terdiri atas 120 unit dengan kapasitas 360 orang
- Hunian BIN:
- 2 tower fungsional, terdiri atas 120 unit dengan kapasitas **360 orang