Foto: Ekspor Sepatu Kulit Indonesia Terus Tumbuh, Capai USD 6,15 Miliar di 2022

11 Oktober 2022 17:59 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
11
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Pekerja menyelesaikan pembuatan sepatu berbahan kulit di salah satu tempat pengrajin di Bandung, Jawa Barat, Selasa (11/10). Produk alas kaki ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan ekspor ke mancanegara .
ADVERTISEMENT
Asosiasi Persepatuan Indonesia (Aprisindo) melaporkan kinerja ekspor alas kaki salah satunya sepatu kulit, tercatat tumbuh 28,9 persen sepanjang 2022 dengan nilai mencapai USD 6,15 miliar.
Angka pertumbuhan tersebut membuat Indonesia berada di posisi keenam eksportir dunia.
Pekerja menyelesaikan pembuatan sepatu berbahan kulit kaki ayam (ceker) di bengkel produksi Hirka Official, Bandung, Jawa Barat, Selasa (11/10/2022). Foto: Novrian Arbi/Antara Foto