Foto: Kontribusi Besar UMKM Terhadap Lapangan Kerja di Indonesia

15 Januari 2022 9:28 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Menparekraf Sandiaga Salahudin Uno menyatakan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) berkontribusi menciptakan lapangan kerja dengan persentase 97 persen dari keseluruhan lapangan kerja di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Menurutnya, pelaku UMKM merupakan penggerak 62 persen ekonomi negara. Pelaku ekonomi di Indonesia juga didominasi oleh pekerja kreatif dengan persentase 70 persen.
Pekerja menyelesaikan pesanan bordir pakaian di tempat produksi Sablon dan Bordir Merpati, Blok M Square. Foto: Jamal Ramadhan/kumparan