RHB Sekuritas Indonesia Penerbit Waran Terstruktur Pertama di BEI

17 Oktober 2024 20:19 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI). Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI). Foto: Shutterstock
RHB Sekuritas Indonesia menjadi penerbit waran terstruktur pertama di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang menandai dimulainya era produk turunan saham (derivative).
Sejak awal peluncurannya pada 19 September 2022, perkembangan produk waran terstruktur bertumbuh sangat pesat baik dari sisi penerbitan maupun aktivitas transaksi harian di pasar modal.
Hingga kini sudah ada lima anggota bursa yang menjadi penerbit waran terstruktur serta telah tercatat lebih dari 500 seri waran terstruktur di Gedung BEI. Saham-saham penghuni indeks IDX 30 masih terus menjadi pilihan oleh para penerbit waran terstruktur.
Indeks ini hanya dapat dihuni oleh 30 emiten utama yang ada di BEI. Sehingga fundamental perusahaan serta likuiditas sahamnya tidak perlu diragukan lagi oleh sobat investor.
Ada beberapa keuntungan bertransaksi di waran terstruktur, di antaranya:
Artikel ini dibuat oleh kumparan Studio