Hasil Piala Liga Inggris: Arsenal & Chelsea Kompak Menang

28 September 2023 4:03 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Duel Yoane Wissa dengan Ben White dan Kai Havertz saat Brentford vs Arsenal dalam laga putaran ketiga Piala Liga Inggris 2023/24 di Stadion Gtech Community pada Kamis (28/9) dini hari WIB. Foto: Action Images via Reuters/Andrew Couldridge
zoom-in-whitePerbesar
Duel Yoane Wissa dengan Ben White dan Kai Havertz saat Brentford vs Arsenal dalam laga putaran ketiga Piala Liga Inggris 2023/24 di Stadion Gtech Community pada Kamis (28/9) dini hari WIB. Foto: Action Images via Reuters/Andrew Couldridge
ADVERTISEMENT
Sejumlah pertandingan putaran ketiga Piala Liga Inggris 2023/24 digelar pada Kamis (28/9) dini hari WIB. Arsenal dan Chelsea termasuk tim-tim yang sukses memenangi pertandingan hari ini.
ADVERTISEMENT
Arsenal membungkam Brentford di Stadin Gtech Community dengan skor 1-0. Gol tunggal Reiss Nelson di menit 8 menjadi pembeda.
Sementara, Chelsea juga menang dengan skor serupa kala menjamu Brighton and Hove Albion di Stadion Stamford Bridge. Nicolas Jackson menggetarkan jala tim tamu di menit 50 dan skr 1-0 bertahan sampai bubar.
Di sisi lain, Liverpool pun merayakan kemenangan di kandang. Leicester City lebih dahulu membuat seisi Anfield terdiam via gol Kasey McAteer di menit 3. Liverpool baru bangkit di babak kedua lewat masing-masing gol Cody Gakpo (48'), Dominik Szoboszlai (70'), dan Diogo Jotoa (89').
Duel Bart Verbruggen dan Jan Paul van Hecke dengan Axel Disasi dan Robert Sanchez saat Chelsea vs Brighton dalam laga putaran ketiga Piala Liga Inggris 2023/24 di Stadion Stamford Bridge pada Kamis (28/9) dini hari WIB. Foto: Action Images via Reuters/Andrew Boyers

Hasil Piala Liga Inggris Kamis (28/9) dini hari WIB

ADVERTISEMENT