Klasemen Liga Inggris 2020/21 usai Pekan I: Arsenal dan Leicester City di Puncak

15 September 2020 6:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Pemain Leicester City merayakan mencetak gol kedua mereka saat pertandingan West Bromwich Albion vs Leicester City di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, Inggris, (13/9). Foto: REUTERS / Tim Keeton.
zoom-in-whitePerbesar
Pemain Leicester City merayakan mencetak gol kedua mereka saat pertandingan West Bromwich Albion vs Leicester City di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, Inggris, (13/9). Foto: REUTERS / Tim Keeton.
ADVERTISEMENT
Arsenal dan Leicester City belum tergoyahkan di pucuk klasemen Liga Inggris 2020/21. Sebab, kedua tim ini sama-sama menang 3-0 di pekan perdana.
ADVERTISEMENT
Chelsea sebenarnya juga bisa mencetak tiga gol di laga pekan perdana mereka. Namun sayang, The Blues kebobolan satu gol saat meladeni Brighton pada Selasa (15/9) dini hari WIB, sehingga harus puas bertengger di peringkat tiga.
Sementara itu, Liverpool yang mampu mencetak empat gol ke gawang Leeds United hanya menempat urutan keenam. Sebab, dalam kemenangan di Anfield itu, The Reds kejebolan tiga gol.
Tercatat, hampir semua tim telah memainkan laga pekan pertama mereka. Hanya Man City, Man United, Aston Villa, dan Burnley yang belum bertanding karena laga mereka di pekan perdana Liga Inggris ditunda.

Klasemen Liga Inggris 2020/21 usai Pekan Perdana

Klasemen Liga Inggris 2020/21 usai Pekan Perdana. Man City, Man United, Aston Villa, dan Burnley yang belum bertanding karena laga mereka ditunda. Foto: Situs web resmi Premier League
----
Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.