Untitled Image

Takjil Kilat: Fruity Lemonade, Lepaskan Dahaga saat Buka Puasa

10 April 2023 16:58 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Fruity lemonade. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Fruity lemonade. Foto: Shutterstock
Mau buat menu takjil untuk buka puasa apa hari ini?
Bila ingin hidangan yang menyegarkan namun bosan dengan minuman khas Ramadhan biasanya, buat saja lemonade untuk keluarga di rumah. Sesuai namanya, minuman ini terbuat dari sari lemon asli yang membuat rasa asam segarnya begitu menonjol saat tegukan pertama.
Selain perasan lemon, minuman ini juga dapat disajikan dengan bahan-bahan lainnya, misalnya potongan buah segar, seperti berry, melon, semangka, anggur, dan buah tropis lainnya. Buah-buahan ini tidak hanya menambah rasa segar, namun juga kaya vitamin, sehingga bisa jadi alternatif suguhan buka puasa yang lebih sehat untuk keluarga.
Tunggu apa lagi? Siapkan bahan-bahannya dan intip resep fruit lemonade di bawah ini.
Agar lebih segar, kamu juga bisa cacah daun mint dan tambahkan es batu sebelum fruit lemonade disajikan. Sebaiknya pilih buah-buahan bertekstur keras dan berwarna-warni, agar tampilan lemonade tetap menarik.
Apalagi setelah ditambah Amunizer yang lebih dari vitamin C. Tidak hanya punya rasa yang enak, Amunizer mengandung vitamin C 1000 mg, zinc, ekstrak buah elderberry yang membantu menjaga daya tahan tubuh saat berpuasa. Ada juga ekstrak herbal lainnya seperti Lonicera japonica flos, Forsythia suspensa fructus, dan Phyllanthus niruri yang bantu cegah infeksi sekaligus menghalau masuknya bakteri atau virus ke tubuh.
Amunizer dapat di apotek, toko obat, Indomaret, Alfamart, supermarket, atau Enesis Official Shop di e-commerce kesayangan. Yuk, bikin kreasi Amunizer kamu di rumah!
Artikel ini dibuat oleh kumparan Studio
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten