36 Nama Bayi Perempuan Jawa, Diawali Huruf H dan Artinya

1 Juni 2020 7:57 WIB
comment
3
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
bayi perempuan Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
bayi perempuan Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Ada beberapa faktor yang biasanya dipertimbangkan orang tua dalam menentukan nama bayi. Mulai dari karakter favorit di sebuah film, bulan kelahiran, serta suku asal oran tua. Ya Moms, apapun nama bayi yang nanti Anda pilih, pastikan saja mengandung arti baik, sebab nama adalah sebuah doa.
ADVERTISEMENT
Bila Anda berasal dari Jawa atau cukup familiar dengan bahasa Jawa, tak ada salahnya memberikan nama bayi Jawa. Sebagai inspirasi, berikut adalah 36 nama bayi perempuan Jawa yang diawali huruf H beserta artinya.
1. Haira, Hira: Intan.
2. Hamun: Jatuh cinta.
3. Hana, Hanna: Berada.
4. Hanasta: Menguasai.
5. Handayani: Memberi manfaat.
6. Hapsara, Hapsari: Perhiasan, cantik.
7. Hardiyani, Herdiana: Tajam dan tinggi.
8. Hardiyanti: Berhati indah dan terang.
9. Harina: Kijang.
10. Haring, Herning: Orang yang bersifat halus.
Ilustrasi bayi perempuan Foto: Shutterstock
11. Harini: Kelak cantik dan lembut.
12. Harita: Kuning muda.
13. Hariyanti, Haryanti: Anak yang mempunyai keunggulan dan sederhana.
14. Harsana: Memiliki kegembiraan.
15. Harsanti: Terang.
16. Hartanti, Hertina, Hertiana: Yang sangat berarti.
ADVERTISEMENT
17. Hartati, Hertati: Menyejukan keluarga.
18. Hartati: Kelak jadi anak manis.
19. Hartinah, Hartini: Sangat berarti.
20. Harwanti, Haryanti: Sederhana.
21. Haryani: Berbingkai kemuliaan.
22. Haryanti: Anak yang mempunyai keunggulan, hidupnya sederhana, hatinya mulia.
23. Hasana: Kelak bahagia.
24. Hasta: Tangan, lengan.
25. Hastanti: Suka bekerja.
Ilustrasi bayi tertidur. Foto: Fitra Andrianto/kumparan
26. Hastina: Negeri gajah.
27. Hastuti: Dipuji, terpuji.
28. Hasya, Hesya: Keriangan.
29. Hayati: Kehidupan.
30. Hayu: Cantik.
31. Helmawati: Berseni.
32. Herning: Orang yang bersifat halus.
33. Hertati: Menyejukkan keluarga.
34. Hesti, Hestu: Sungguh-sungguh.
35. Hetti: Anak yang meriwayatkan.
36. Hira, Hyra: Intan.
Dari daftar di atas, adakah yang jadi favorit Anda, Moms? Siapa tahu bisa diletakkan sebagai nama depan, tengah atau belakang.
ADVERTISEMENT