Yang Perlu Kita Lakukan untuk Balita dan Bayi saat Cuaca Panas Sekali

26 Oktober 2019 17:46 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
bayi dan anak balita butuh bantuan orang tua untuk hadapi cuaca panas Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
bayi dan anak balita butuh bantuan orang tua untuk hadapi cuaca panas Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Anak balita atau bayi rewel karena cuaca panas? Itu biasa dan kita sebagai orang tua mungkin sudah hapal bagaimana cara menghadapinya.
ADVERTISEMENT
Namun cuaca panas di sejumlah daerah di Indonesia beberapa hari terakhir ini terasa tak biasa, Moms!
Berdasarkan keterangan dari Kepala SUB Bidang Peringatan Dini Cuaca Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Agie Wandala Putra kepada kumparan, hal ini disebabkan karena radiasi dari Matahari yang sedang cukup tinggi dan ditambah dengan jumlah awan yang sedang minimal. Di Jakarta dan Semarang misalnya, suhu sampai mencapai angka 36,2 dan 39,4 derajat Celcius!
ilustrasi matahari terik dan cuaca panas Foto: Shutterstock
Itu lah kenapa kita perlu melakukan hal-hal tambahan untuk membantu si kecil menghadapi cuaca panas ini. Sebab tubuh bayi atau anak balita belum bisa menyesuaikan diri dengan perubahan suhu sebaik orang dewasa.
Dibandingkan dengan orang dewasa, bayi dan anak balita tidak cepat berkeringat sehingga mengurangi kemampuan tubuh mereka untuk menjadi dingin, dan lebih mudah merasa kepanasan.
ADVERTISEMENT
Terkait dengan hal itu, cuaca panas jadi lebih menyiksa bagi bayi dan balita dan mereka pun lebih cepat mengalami dehidrasi. Hal ini dijelaskan oleh dr Dominicus Husada SpA(K), dokter spesialis anak RSUD Dr Soetomo Surabaya, seperti dilansir Berita Anak Surabaya (BASRA).
Nah Moms, apa saja yang perlu orang tua lakukan untuk mereka? Berikut 10 hal yang kami rangkum untuk Anda:
Cobalah menyusui bayi lebih sering saat cuaca panas Foto: Shutterstock
ilustrasi pakaian bayi Foto: Shutterstock
Meninggalkan bayi, balita maupun anak yang sudah lebih besar di mobil, meski hanya sesaat, sangat berbahaya Foto: Shutter Stock
ilustrasi orang tua memasangkan kipas angin untuk bayi saat cuaca panas Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT