news-card-video
30 Ramadhan 1446 HMinggu, 30 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45

15 Orang di Namibia Tewas Keracunan Usai Makan Bubur

1 Juni 2023 4:29 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi mayat. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi mayat. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Sebanyak 15 orang di sebuah pedesaan di Namibia tewas keracunan makanan usai makan bubur. Korban masih satu keluarga.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari AFP, korban yang merupakan warga Kavango East sebelumnya dilarikan ke rumah sakit usai keracunan makanan. Jumlah warga yang keracunan sebanyak 21 orang.
"Hingga Rabu, 15 orang tewas," kata juru bicara polisi Kauna Shikwambi dikutip Kamis (1/6).
"Sejauh ini, ini adalah jumlah kematian terbesar yang diduga akibat menelan kemungkinan bahan beracun," tambah Shikwambi.
Kasus ini dalam penyelidikan. Polisi masih menunggu hasil otopsi dan tes laboratorium.