Banjir di Pejaten Genangi Ruas Jalan

1 Maret 2017 19:54 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:18 WIB
comment
2
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Genangan air di sekitar Pejaten. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Genangan air di sekitar Pejaten. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)
Banjir menerjang ruas jalan di Pejaten Raya, Jakarta Selatan. Banjir membuat pengendara mesti berhati-hati melintas.
ADVERTISEMENT
Banyak pengendara melambatkan kendaraannya karena khawatir kendaraan mereka mogok. Banjir ini terjadi setelah sebelumnya hujan deras datang.
Sore hingga jelang malam, Rabu (1/3) hujan turun di kawasan Jakarta Selatan. Hujan ini berimbas pada banjir di ruas Pejaten Raya dari arah Kampus Unas menuju ke arah Pejaten Village. Beberapa anggota pasukan oranye terlihat berjaga membantu pengaturan lalu lintas dan membereskan saluran air.
Genangan air di kawasan Pejaten usai hujan. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Genangan air di kawasan Pejaten usai hujan. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)
Genangan air usai hujan deras. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Genangan air usai hujan deras. (Foto: Mustaqim Amna/kumparan)