Foto: 2.500 Pekerja Hadiri Kirab Hari Migran Internasional di Jakarta

18 Desember 2022 11:16 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Sejumlah aktivis membentangkan poster saat mengikuti Kirab Hari Pekerja Migran Internasional di area Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Bundaran HI, Jakarta, Minggu (18/12).
ADVERTISEMENT
Peringatan Hari Pekerja Migran Internasional diikuti oleh 2.500 pekerja migran. Kegiatan tersebut dilakukan bertujuan untuk mengampanyekan penghentian perdagangan manusia.
Sejumlah aktivis membentangkan poster saat mengikuti Kirab Hari Pekerja Migran Internasional di area Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Bundaran HI, Jakarta, Minggu (18/12/2022). Foto: Darryl Ramadhan/ANTARA FOTO