Foto: Aksi Senam Pagi Pasien Corona di Stadion Patriot Bekasi

28 September 2020 13:11 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Petugas medis menggunakan APD memimpin senam pagi bersama pasien COVID-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (28/9). Foto: Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Petugas medis menggunakan APD memimpin senam pagi bersama pasien COVID-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (28/9). Foto: Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Sejumlah pasien COVID-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) mengikuti senam pagi di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (28/9).
ADVERTISEMENT
Olahraga pagi yang dilakukan rutin setiap hari oleh 25 pasien tersebut untuk meningkatkan imunitas tubuh selama menjalankan isolasi.
Sejumlah pasien COVID-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) mengikuti senam pagi di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Senin (28/9). Foto: Ajeng Dinar Ulfiana/REUTERS
Pemerintah Kota Bekasi menyiapkan Stadion Patriot Candrabhaga sebagai lokasi isolasi mandiri, yang dikhususkan menampung pasien corona berstatus OTG.
Berbagai alat medis telah disiapkan untuk menangani pasien terinfeksi virus corona. Sementara pasien yang memerlukan perawatan intensif, tetap dirawat di rumah sakit rujukan.
Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.