Foto: Balapan Kerbau Tradisional Thailand Mengawali Musim Tanam Padi

25 Juli 2022 7:48 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Para petani Thailand mengadu kerbau mereka pada perlombaan tahunan festival balap kerbau di Chonburi, Minggu (24/7).
ADVERTISEMENT
Balap kerbau ini untuk menandai awal musim tanam padi baru pada awal cuaca monsun, dalam sebuah tradisi sejak tahun 1800-an yang merayakan hewan beban.
Penonton antusias menyaksikan balapan di trek tanah sepanjang 200 meter tersebut.
Sebagian besar petani Thailand tidak lagi menggunakan kerbau untuk bertani tetapi banyak yang masih tertarik untuk memelihara hewan tersebut.
“Hari ini, tidak masalah bagi saya jika saya menang atau kalah. Saya ingin melestarikan tradisi ini,” kata Somchai Kamchab.
Para joki bertanding dalam festival balap kerbau tahunan Chonburi, di provinsi Chonburi, Thailand. Foto: Athit Perawongmetha/REUTERS
***