news-card-video
25 Ramadhan 1446 HSelasa, 25 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45

Foto: Geliat Lorong Bawah Tanah Mal Blok M Kembali Ramai

7 Januari 2025 23:14 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Sejumlah warga menikmati makanan di Mal Blok M, Jakarta, Selasa (7/1).
ADVERTISEMENT
Kawasan bawah tanah Mal Blok M kini mulai kembali ramai. Sebelumnya kawasan tersebut sempat sepi ditinggalkan peminatnya.
Penghujung tahun 2024 menjadi tanda kebangkitan salah satu tempat ikonik Jakarta itu. Sejumlah kedai makanan kini buka, dan perlahan mulai menjadi daya tarik pengunjung.
Menurut salah satu pemilik kedai makanan, terjadi peningkatan jumlah pengunjung meski belum signifikan.
Keberadaan sejumlah tempat makan tersebut menjadi angin segar bagi lorong bawah tanah Blok M yang telah lama sepi.
Sejumlah warga menikmati makanan di Mal Blok M, Jakarta, Selasa (7/1/2025). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan