Foto: Kekeringan Melanda Wilayah Penghasil Gandum di China

4 Juni 2025 15:38 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Pemerintah China belum mengeluarkan suhu rata-rata tertinggi sejak pencatatan dimulai pada tahun 1961, tetapi kondisi ladang gandum terlihat kekeringan di desa Maqiao di provinsi Shaanxi, barat laut, China.
ADVERTISEMENT
Sebagian ladang gandum di provinsi Shaanxi dan Henan, China, dilanda cuaca panas dan kering, terlihat hamparan tanah menjadi retak mengering.
Dikutip dari Reuters, petani lokal mengatakan tidak banyak yang bisa dirayakan pada musim panen kali. Sebagian tanamannya masih berwarna hijau, tanda bahwa tanaman itu belum sepenuhnya matang.
Dia berharap hanya akan mendapatkan setengah dari 1.000 kg gandum yang biasanya dihasilkan dari dua pertiga hektar lahannya.
"Saya telah menanam gandum selama lebih dari 20 tahun, dan saya belum pernah melihat kekeringan seburuk ini," kata Zhou, 50 tahun."
Pekerja pertanian menyaksikan saat pemanen gabungan memindahkan biji gandum yang baru dipanen ke kereta, di ladang gandum di daerah Yongshou yang dilanda kekeringan di Xianyang, provinsi Shaanxi, Tiongkok 29 Mei 2025. Foto: REUTERS/Florence Lo