Foto: Kunjungan Presiden Palau ke Taipei, Taiwan

6 Oktober 2022 18:29 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Presiden Taiwan Tsai Ing-wen menyambut Presiden Palau Surangel Whipps pada upacara di Taipei, Taiwan, Kamis (6/10/2022).
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Reuters, Presiden Palau dalam kunjungannya mengatakan bahwa negara kepulauan Pasifik berkomitmen untuk mendukung Taiwan meskipun agresi yang dilakukan China meningkat.
Selain itu, ia menawarkan dukungan penuh kepada Taiwan pada saat Beijing meningkatkan tekanan terhadap wilayah tersebut.
Pasifik merupakan tempat tarik-menarik diplomatik antara Beijing dan Washington, dan pada 2019 China merebut dua sekutu Taiwan saat itu di sana, Yaitu Kiribati dan Kepulauan Solomon.
Presiden Taiwan Tsai Ing-wen menyambut Presiden Palau Surangel Whipps pada upacara di Taipei, Taiwan, Kamis (6/10/2022). Foto: Ann Wang/REUTERS