Foto: Kursi 'Terbang' Sebelum Zulkifli Hasan Terpilih

11 Februari 2020 21:35 WIB
comment
2
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
zoom-in-whitePerbesar
Kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saling lempar kursi di tengah sidang pleno Kongres V PAN, di Hotel Claro, Kendari, Sulawesi Tengah, Selasa (11/2).
ADVERTISEMENT
Kericuhan tersebut terjadi saat akan digelar pleno untuk menyusun tata tertib pelaksanaan Kongres PAN. Sebelum dimulai, ada interupsi agar rapat hanya diikuti oleh pemilik suara.
Menanggapi keputusan tersebut, sebagian peserta merasa tidak terima. Mereka mulai melempar kursi dan berteriak.
"Lanjutkan! lanjutkan..!!" teriak beberapa peserta sambil melempar kursi.
Salah seorang pendukung calon Ketua Umum PAN melempar kursi saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saling melempar kursi saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Suasana kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Kericuhan antar dua kubu pendukung calon Ketua Umum PAN saat sidang pleno Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (11/2/2020). Foto: ANTARA FOTO/Usman/jjn/pras
Kericuhan bisa diredam. Kongres PAN akhirnya memutuskan mempercepat proses pemilihan ketum periode 2020-2025 yang dipilih secara voting karena kondisi tidak kondusif.
Hasil voting menunjukkan perolehan suara petahana Zulkifli Hasan unggul melawan 2 caketum lain yaitu Mulfachri Harahap dan Drajad Wibowo. Zulhas lalu ditetapkan sebagai Ketum PAN untuk kedua kalinya.