news-card-video
15 Ramadhan 1446 HSabtu, 15 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45

Foto: Melihat Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh

8 Maret 2018 18:26 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
ADVERTISEMENT
Replika Pesawat RI-001 terpajang di Lapangan Blang Padang, Kecamatan Baiturrahman, kota Banda Aceh. Monumen ini merupakan bukti sejarah cikal bakal maskapai penerbangan Garuda Indonesia yang disumbangkan melalui pengumpulan harta pribadi masyarakat dan saudagar Aceh. Saat itu Garuda Indonesia masih bernama Indonesian Airways.
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Pada 1948 Presiden Soekarno mengakhiri kunjungannya di Provinsi Aceh, saat itu ia meminta bantua masyarakat Aceh untuk menyumbang uang pembelian pesawat dan berhasil terkumpul sebanyak 120.000 dollar Singapura dan 20 kg emas. Dana tersebut dihimpun dari masyarakat Aceh oleh Panitia Dana Dakota (Dakota Fund) di Aceh yang dipimpin HM Djoened Joesof dan Said Muhammad Alhabsyi.
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Presiden Soekarno saat itu berhasil membangkitkan patriotisme rakyat Aceh untuk membeli sebuah pesawat yang diberi nama Dakota R-001 Seulawah. Selawah berati “ Gunung Emas”. Pesawat Seulawah yang dikenal RI-1 dan RI-2 merupakan bukti nyata dukungan yang diberikan masyarakat Aceh dalam proses perjalanan Republik Indonesia dalam mempertahankan kemerdekaannya.
ADVERTISEMENT
Saat ini pesawat RI-001 yang asli dipajang di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta Timur.
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Replika Pesawat RI-001 di Banda Aceh (Foto: Zuhri Noviandi/kumparan)