Foto: Mengenang Transportasi Jakarta Jadul Lewat Pedagang Mainan di Kalibata

15 Januari 2022 15:57 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Seorang pedagang, Mukit (30) merapihkan miniatur kendaraan berbentuk truk, bus dan bajaj di toko nya di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan.
ADVERTISEMENT
Toko miniatur kendaraan tersebut sudah ada sejak tahun 1970an. Mainan disini hampir sebagian besar terbuat dari kayu. dulu terdapat banyak pedagang miniatur mobil dan dagangan yang lain. "Dulu banyak banget yang dagang di sini, sekarang tinggal dua," ucap Mukit.
Mainan miniatur mobil tersebut dijual dari harga Rp 80 ribu sampai Rp 350 ribu tergantung ukuran. Menurut Mukit, banyak pembeli menyebut tempat tersebut jadi tempat mengenang transportasi Jakarta zaman dulu karena ada seperti Bajaj dan Bus Metromini.
Pedagang, Mukit (30) menunjukkan miniatur bus Metromini dan Bajaj di toko nya di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan. Foto: Jamal Ramadhan/kumparan