Foto: Perlintasan Sebidang di Kawasan Stasiun Palmerah Ditutup

29 November 2020 18:52 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kereta Rel Listrik (KRL) Comutter Line melintasi perlintasan sebidang yang ditutup di kawasan Stasiun Palmerah, Jakarta. Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
zoom-in-whitePerbesar
Kereta Rel Listrik (KRL) Comutter Line melintasi perlintasan sebidang yang ditutup di kawasan Stasiun Palmerah, Jakarta. Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
ADVERTISEMENT
Dinas Perhubungan DKI Jakarta resmi menutup perlintasan sebidang di kawasan Stasiun Palmerah. Penutupan tersebut terkait adanya program penataan tahap dua di Stasiun Palmerah.
ADVERTISEMENT
Selain menutup pagar di perlintasan sebidang, petugas juga terlihat memasang beton pembatas di sekitar perlintasan. Sehingga pengendara harus mencari jalan alternatif lainnya.
Sebuah Kereta Rel Listrik (KRL) Comutter Line melintas pada perlintasan sebidang yang sudah ditutup di kawasan Stasiun Palmerah, Jakarta, Minggu (29/11). Foto: M Risyal Hidayat/ANTARA FOTO
Selain program penataan, penutupan perlintasan sebidang di kawasan Palmerah tersebut juga untuk meminimalisir kecelakaan dan pelanggaran lalu lintas.
*******
Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.