Foto: Potret Orang Utan di Aceh Usai Ditembaki dengan 74 Peluru

13 Maret 2019 15:26 WIB
clock
Diperbarui 20 Maret 2019 20:07 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
zoom-in-whitePerbesar
Orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
ADVERTISEMENT
Miris. Itu sata kata yang paling tepat untuk menggambarkan kondisi seekor orang utan di Aceh yang ditembaki oleh orang tak bertanggung jawab.
ADVERTISEMENT
74 butir peluru senapa angin bersarang di tubuh induk orang utan Sumatera yang dievakuasi dari perkebunan kelapa sawit di Desa Bunga Tanjung, Kecamatan Sultan Daulat, Kota Subulussalam, Aceh.
"Hasil pemeriksaan dengan sensor X-Ray, ditemukan 74 butir peluru senapan angin yang tersebar di seluruh badan. Kondisinya masih belum stabil sehingga masih akan berada di kandang treatment untuk mendapatkan perawatan intensif 24 jam," kata Kepala Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh Sapto Aji Prabowo kepada wartawan, Rabu (13/3).
Orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
Kedua mata orang utan itu rusak. Mata kanannya mengecil dan memar, sementara mata kirinya rusak karena pendarahan di kornea.
BKSDA sudah berkoordinasi dengan polisi dan pihak terkait untuk menyelesaikan kasus ini.
Anak dari orang utan yang ditembakki diamankan oleh petugas, Aceh. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
Orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
Hasil rontgen orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
Hasil rontgen 74 peluru senapan angin didalam tubuh Orang Utan di Aceh. Foto: Dok. BKSDA Aceh
Hasil rontgen 74 peluru senapan angin didalam tubuh Orang Utan di Aceh. Foto: Dok. BKSDA Aceh
Hasil rontgen orang utan di Aceh yang ditembakki. Foto: Dok. Sutopo Purwo Nugroho
ADVERTISEMENT