Foto: Serpihan hingga Black Box Pesawat T-50i yang Jatuh di Blora

19 Juli 2022 15:45 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Personel TNI bersama warga menemukan serpihan pesawat tempur latih T-50i Golden Eagle TT-5009 yang jatuh di pegunungan Desa Nginggil, Kradenan, Blora, Jawa Tengah, Selasa (19/7).
ADVERTISEMENT
Penemuan serpihan bagian pesawat termasuk black box berjarak kurang lebih 500 meter dari lokasi jatuhnya pesawat.
Pesawat latih militer T-50i Golden Eagle jatuh di kawasan hutan di Desa Nginggil, Kecamatan Kradenan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, pada Senin (18/7) malam.
Kecelakaan yang mengakibatkan pilot pesawat Lettu Pnb Allan Safitra Indra Wahyudi meninggal dunia.
Personel TNI menunjukkan serpihan pesawat yang diduga bagian dari "Black Box" atau kotak hitam pesawat tempur latih T-50i Golden Eagle TT-5009 yang jatuh di pegunungan Desa Nginggil, Kradenan, Blora, Jawa Tengah, Selasa (19/7/2022). Foto: Yusuf Nugroho/ANTARA FOTO