news-card-video
16 Ramadhan 1446 HMinggu, 16 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45

Foto Udara Banjir di Sejumlah Wilayah Jawa Timur

8 Maret 2019 17:58 WIB
clock
Diperbarui 20 Maret 2019 20:08 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Ngawi difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
zoom-in-whitePerbesar
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Ngawi difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
ADVERTISEMENT
Hujan yang mengguyur beberapa hari terakhir membuat banjir di sejumlah wilayah di Jawa Timur sejak Rabu, (6/3). Banjir ini merendam beberapa tempat di 15 kabupaten di Jawa Timur.
ADVERTISEMENT
Sebelumnya, banjir juga sempat merendam ruas jalan Tol Ngawi-Kertosono dari arah Surabaya menuju Solo, tepatnya di KM 603 hingga KM 604. Rekayasa lalu lintas dengan pengalihan arus maupun pemberlakuan sistem contra flow diterapkan untuk mengatasi kelumpuhan jalur.
Hari ini, Jumat (8/3), banjir belum sepenuhnya surut. Dilihat menggunakan Helikopter NAS-332 Super Puma milik Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, banjir masih menggenang di beberapa titik. Wilayah yang belum mengalami penyurutan di antaranya berada di Kabupaten Ngawi, Ponorogo, dan Madiun.
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Ngawi difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Ngawi difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Madiun difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Madiun difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Madiun difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo
Kondisi banjir di wilayah Kabupaten Ponorogo difoto dari udara dengan pesawat Helikopter NAS-332 Super Puma dari Skadron Udara 6 Lanud Atang Sanjaya Bogor, Jumat, (8/3). Foto: ANTARA FOTO/Siswowidodo