Foto: Warga Sydney Mulai Beraktivitas di Luar Rumah Usai Pelonggaran Lockdown

16 Juni 2020 15:47 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Sejumlah warga beraktivitas di stasiun kereta Sydney Central, Australia, Selasa (16/6), Foto: Loren Elliott/ REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Sejumlah warga beraktivitas di stasiun kereta Sydney Central, Australia, Selasa (16/6), Foto: Loren Elliott/ REUTERS
ADVERTISEMENT
Sejumlah warga terlihat kembali beraktivitas di luar rumah di pusat kota Sydney, Australia, pada Selasa (16/6), menyusul adanya pelonggaran lockdown.
ADVERTISEMENT
Fasilitas umum seperti taman dan stasiun kereta kembali dibuka untuk umum.
Sejumlah warga terlihat beraktivitas baik di pusat perbelanjaan, taman, maupun stasiun kereta Sydney Central.
Australia adalah salah satu negara yang dianggap sukses menghentikan laju virus corona. Hingga kini terdapat 7.347 kasus positif di Australia dengan 102 kematian dan 6.853 orang berhasil sembuh.
Sejumlah warga beraktivitas di salah satu taman di pusat kota Sydney, Australia, Selasa (16/6). Foto: Loren Elliott/ REUTERS
Sejumlah warga beraktivitas di stasiun kereta Sydney Central, Australia, Selasa (16/6), Foto: Loren Elliott/ REUTERS
Pekerja membersihkan eskalator di stasiun kereta Sydney Central, Australia, Selasa (16/6). Foto: Loren Elliott/ REUTERS
Pejalan kaki menyeberang jalan di pusat kota Sydey, Australia, Selasa (16/6), Foto: Loren Elliott/ REUTERS
Sejumlah warga menggunakan eskalator di salah satu pusat perbelanjaan di Sydney, Australia, Selasa (16/6), Foto: Loren Elliott/ REUTERS
(Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona)
------------------------------
Yuk! bantu donasi atasi dampak corona.