Foto: Yang Tersisa dari Kebakaran Hutan yang Menjalar ke Permukiman di Colorado

2 Januari 2022 6:00 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sisa-sisa rumah dan kendaraan yang hancur terlihat berserakan di Louisville, Colorado, Amerika Serikat, akibat kebakaran hutan yang menjalar ke permukiman warga.
ADVERTISEMENT
Kebakaran besar melalap padang rumput, menghanguskan ratusan rumah, dan melukai sejumlah warga di Negara Bagian Colorado, pada Kamis (30/12) lalu.
Menurut Kepala Kepolisian Boulder County, Joe Pelle, kebakaran dipicu percikan api dari saluran listrik dan trafo yang terjatuh akibat angin kencang.
Api kemudian membakar padang rumput di Front Range, wilayah Colorado yang sangat kering. Api lalu membesar dan menjalar ke dua kota kecil di dekat ibu kota Denver, yakni Superior dan Louisville.
Sebuah patung berdiri di antara sisa-sisa rumah yang hancur akibat Kebakaran Marshall di Louisville, Colorado, AS, Jumat (31/1). Foto: Alyson McClaran/REUTERS
***