Gempa 4,6 Magnitudo Guncang Boven Digoel, Papua

10 Desember 2022 1:10 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi gempa bumi. Foto: MuhsinRina/shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi gempa bumi. Foto: MuhsinRina/shutterstock
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Gempa bumi berkekuatan 4,6 magnitudo mengguncang Kabupaten Boven Digoel, Papua. Gempa tersebut terjadi pada Sabtu (10/12), pukul 00.51 WIB.
ADVERTISEMENT
Menurut informasi yang dibagikan BMKG, gempa tersebut berpusat di 309 Km tenggara Boven Digoel dengan kedalaman 138 Km. Pusat gempa berada di darat.
Beberapa menit setelahnya, gempa juga dilaporkan terjadi di Bengkulu. Kekuatannya 2,7 magnitudo. Gempa tepatnya terjadi pada pukul 01.00 WIB.
Pusat gempa berada di 71 Km tenggara Kabupaten Muko Muko, Bengkulu, dengan kedalaman 39 Km.