Kasus Positif Corona di Indonesia Bertambah 2.657, Berikut Sebarannya

9 Juli 2020 16:42 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Pemain Persib Bandung saat menikuti pengetesan swab PCR untuk para pemain Persib Bandung. Foto: Instagram/@ridwankamil
zoom-in-whitePerbesar
Pemain Persib Bandung saat menikuti pengetesan swab PCR untuk para pemain Persib Bandung. Foto: Instagram/@ridwankamil
ADVERTISEMENT
Pasien positif virus corona di Indonesia masih terus bertambah. Berdasarkan data Gugus Tugas COVID-19, Kamis (9/7), jumlah pasien positif menjadi 70.736.
ADVERTISEMENT
Ada penambahan 2.657 pasien baru yang tersebar di 28 provinsi. Kali ini, Jawa Barat menjadi provinsi dengan penambahan kasus tertinggi, yaitu 962 kasus. Disusul 517 kasus baru dari Jawa Timur dan 284 kasus baru di Jakarta.
Sementara itu, ada empat provinsi yang tak memiliki penambahan kasus. Yakni, Bangka Belitung, Sulawesi Tengah, Nusa Tenggara Timur, dan Gorontalo.
Berikut rincian kasus baru di 34 provinsi: